Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

UEFA Nations League, Inggris atau Kroasia Bakal Ikut Jerman Degradasi

KOMPAS.com - Inggris vs Kroasia akan menjadi laga pamungkas Liga A Grup 4 UEFA Nations League di Stadion Wembley, Minggu (18/11/2018). Apapun hasil dari laga ini, salah satu di antara dua tim itu akan mengikuti jejak Jerman terderadasi ke Liga B.

Sebelum pertandingan, Ingris dan Kroasia sama-sama sudah mengoleksi empat poin dari tiga laga. Inggris kini menempati peringkat kedua klasemen karena unggul selisih gol atas Kroasia di posisi juru kunci.

Sementara itu, Spanyol yang sudah menuntaskan empat laga untuk sementara memimpin klasemen dengan koleksi enam poin.

Dengan kondisi seperti ini, Spanyol sudah dipastikan tidak terdegradasi namun masih belum mengunci posisi puncak klasemen. Pemenang laga Inggris versus Kroasia akan menggeser Spanyol dari puncak klasemen dan melaju ke babak semifinal. 

Selain situasi grup, laga ini semakin menarik karena kenangan Piala Dunia 2018. Seperti diketahui, Kroasia adalah tim yang menghentikan laju Inggris mencapai final turnamen terakbar sepak bola tersebut.

Hingga saat ini sudah ada tiga tim yang dipastikan terdegradasi ke Liga B termasuk Jerman. Dua tim lainnya adalah Polandia dan Islandia.

Adapun Portugal menjadi satu-satunya tim yang sudah dipastikan lolos ke babak semifinal setelah menjadi pemuncak klasemen Grup A3. (Ahmad Tsalis) 

Berikut adalah skenario lengkap Grup A4 terkait laga Inggris versus Kroasia:

- Inggris menang
Kroasia akan terdegradasi, Inggris menjadi juara grup dan melaju ke semifinal.

- Kroasia menang
Inggris akan terdegradasai, Kroasia menjadi juara grup dan melaju ke semifinal.

- Imbang dengan gol
Inggris akan terdegradasi, Kroasia naik ke peringkat dua, Spanyol menjadi juara grup dan melaju ke semifinal.

Inggris terdegradasi karena kalah gol tandang dari Kroasia. Di pertemuan pertama kedua tim bermain imbang tanpa gol di kandang Kroasia.

- Imbang tanpa gol
Kroasia terdegradasi, Inggris di peringkat kedua karena unggul selisih gol, Spanyol menjadi juara grup dan melaju ke semifinal.

https://bola.kompas.com/read/2018/11/18/13443148/uefa-nations-league-inggris-atau-kroasia-bakal-ikut-jerman-degradasi

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke