Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Psikolog Bantu Alvaro Morata Lebih Bahagia di Chelsea

Walaupun pada awalnya merasa malu untuk mengungkapkan masalahnya kepada seorang psikolog, Morata saat ini merasa terbantu dan lebih bahagia dari sebelumnya.

"Saya tidak pernah berpikir mengenai melatih pikiran. Saat pemain mendengar kata psikolog untuk pertama kalinya, Anda terkejut, tetapi saya merasa bahwa saya butuh bantuan," kata Alvaro Morata dilansir Skysports.

"Awalnya, saya sedikit malu untuk mengungkapkan masalah saya kepada psikolog dan dengan bantuan semua orang saya berhasil memulihkan kebahagiaan dalam sepak bola," ujarnya.

Sebelumnya, Morata mengaku memang sempat ingin meninggalkan Chelsea dan bergabung dalam sebuah klub yang membuatnya bahagia.

"Musim panas ini, saya mengatakan kepada diri saya sekali atau dua kali bahwa saya ingin pergi ke tim di mana saya bisa bahagia lagi, tanpa tekanan. Sekarang saya makin bahagia di Chelsea dan lebih menikmati momen di lapangan," ujarnya.

Musim lalu, Morata memang hanya mencetak 11 gol dalam 31 laganya di Liga Inggris. Kini, Morata sudah mulai menemukan performa terbaiknya dan sudah berhasil menyarangkan lima gol dari 11 laga Premier League.

https://bola.kompas.com/read/2018/11/15/17200088/psikolog-bantu-alvaro-morata-lebih-bahagia-di-chelsea

Terkini Lainnya

Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Badminton
Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Liga Italia
Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Timnas Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Liga Inggris
Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si 'Bodyguard' Zidane

Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si "Bodyguard" Zidane

Liga Italia
Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Internasional
Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke