Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Disiplin dan Percaya Diri Jadi Kunci Perseru Kalahkan Mitra Kukar

Bahkan, Perseru sudah berhasil unggul saat laga baru berjalan lima menit melalui Arthur Bonai.

Dua gol lainnya dicetak oleh Anis Nabar pada menit ke-56 dan eksekusi penalti Alberto Antonio de Paula (Beto) pada menit ke-65.

Sementara itu, Mitra Kukar hanya mampu membalas lewat Arif Suyono pada masa tambahan waktu babak pertama.

"Hari ini mereka (para pemain) membuktikan. Saya tadi cuma kasih tahu kepada mereka, kalau mereka punya kualitas dan itu berhasil mereka buktikan,” ujar pelatih Perseru, Wanderley Junior, saat dihubungi Kompas.com selepas pertandingan.

Selain memotivasi para pemain, Wanderley juga mengatakan, kunci keberhasilan tim asuhannya mendulang poin maksimal dari Mitra Kukar adalah bermain disiplin. 

"Usai masuk ruang ganti, saya instruksikan kepada para pemain untuk lebih disiplin, khususnya di lini tengah. Sebab, Arthur mengalami gangguan di bagian paha dan tidak bisa melanjutkan pertandingan," ucap dia.

Cedera yang dialami Arthur membuat Wanderley memasukkan Anis Nabar pada awal babak kedua. Pergantian ini seakan membawa berkah tersendiri bagi Anis, yang turut mencatatkan namanya di papan skor.

"Kami akan kasih libur besok untuk pemain recovery. Kami harap, cedera Artur tidak parah sehingga masih bisa bantu tim lawan Arema. Kami masih punya lima pertandingan sisa dan semua pemain penting buat tim," kata dia.

Tambahan poin maksimal dari laga kontra Mitra Kukar memang belum membuat Perseru bisa meninggalkan zona degradasi dengan masih menempati peringkat ke-16. Namun, setidaknya dengan 32 poin yang mereka koleksi, peluang untuk bisa menghindar dari ancaman degradasi pada akhir musim masih cukup terbuka.

https://bola.kompas.com/read/2018/11/04/21300028/disiplin-dan-percaya-diri-jadi-kunci-perseru-kalahkan-mitra-kukar

Terkini Lainnya

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Kroasia Vs Italia di Euro 2024

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Kroasia Vs Italia di Euro 2024

Internasional
Link Live Streaming Timnas U16 Indonesia Vs Filipina, Kickoff 19.30 WIB

Link Live Streaming Timnas U16 Indonesia Vs Filipina, Kickoff 19.30 WIB

Timnas Indonesia
Arema FC Rilis Jersey Pramusim, Nuansa Klasik, Nostalgia 1996-1997

Arema FC Rilis Jersey Pramusim, Nuansa Klasik, Nostalgia 1996-1997

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Euro 2024, Kroasia Vs Italia

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Euro 2024, Kroasia Vs Italia

Internasional
Media Jerman Sebut Spanyol Bisa Langgar Aturan karena Lamine Yamal

Media Jerman Sebut Spanyol Bisa Langgar Aturan karena Lamine Yamal

Internasional
Portugal Bukan Hanya tentang Ronaldo, Selecao Kaya Talenta

Portugal Bukan Hanya tentang Ronaldo, Selecao Kaya Talenta

Internasional
Jelang Lawan Spanyol, Pemain Albania Dihukum karena Nyanyian Anti-Serbia

Jelang Lawan Spanyol, Pemain Albania Dihukum karena Nyanyian Anti-Serbia

Internasional
Saat Montella Tak Dikenali, Tunjukkan ID di Depan Muka Sekuriti Euro...

Saat Montella Tak Dikenali, Tunjukkan ID di Depan Muka Sekuriti Euro...

Internasional
Brasil Vs Kosta Rika: Neymar dan Hoki No 10 buat Rodrygo

Brasil Vs Kosta Rika: Neymar dan Hoki No 10 buat Rodrygo

Internasional
Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 Albania Vs Spanyol dan Kroasia Vs Italia

Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 Albania Vs Spanyol dan Kroasia Vs Italia

Internasional
Optimisme Pemain Liga 1 dan Filipina soal Kans Jerman Juarai Euro 2024

Optimisme Pemain Liga 1 dan Filipina soal Kans Jerman Juarai Euro 2024

Internasional
Hasil Uruguay Vs Panama, Voli Darwin Nunez Bawa La Celeste Menang 3-1

Hasil Uruguay Vs Panama, Voli Darwin Nunez Bawa La Celeste Menang 3-1

Internasional
Jadi Mineral Official Water Jakim 2024, Le Minerale Penuhi Kebutuhan Hidrasi dan Kecukupan Mineral Peserta

Jadi Mineral Official Water Jakim 2024, Le Minerale Penuhi Kebutuhan Hidrasi dan Kecukupan Mineral Peserta

Sports
Kroasia Vs Italia: Azzurri Belum Pamer Taring, Vatreni Bidik 3 Poin

Kroasia Vs Italia: Azzurri Belum Pamer Taring, Vatreni Bidik 3 Poin

Internasional
Indonesia Vs Filipina: Garuda Tajamkan Finishing, Waspada Lawan Bangkit

Indonesia Vs Filipina: Garuda Tajamkan Finishing, Waspada Lawan Bangkit

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke