Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Persebaya Vs Persija, Bajul Ijo Minta Kelonggaran Mainkan Irfan Jaya

SURABAYA, KOMPAS.com - Manajemen Persebaya Surabaya meminta kelonggaran kepada PSSI agar Irfan Jaya bisa diturunkan saat melawan Persija Jakarta, di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu (4/11/2018).

Irfan dipanggil PSSI untuk memperkuat timnas Indonesia di Piala AFF 2018. Oleh karena itu, ia harus segera mengikuti pemusatan latihan.

Manajer Persebaya, Candra Wahyudi, mengaku akan berkomunikasi dengan PSSI dan meminta keringanan waktu.

Candra berharap PSSI bisa mengabulkan permintaan supaya Irfan bisa berkumpul bersama timnas pada 5 November 2018.

“Kami sudah menerima surat dari dua hari lalu dan kami sedanng melakukan komunikasi juga untuk kemungkinan itu. Tapi keputusan akhir ada di federasi, kami akan ikuti itu,” ujarnya dilansir BolaSport.com dari Surya Malang, Rabu (31/10/2018).

Saat ini, Bajul Ijo masih berada di urutan ke-12 klasemen sementara Liga 1 2018 dengan perolehan 35 poin. Sementara itu, Persija berada di urutan kedua klasemen sementara dengan perolehan 48 poin. (Deodatus Kresna Murti Bayu Aji)

https://bola.kompas.com/read/2018/10/31/18461008/persebaya-vs-persija-bajul-ijo-minta-kelonggaran-mainkan-irfan-jaya

Terkini Lainnya

Honor of Kings Gelar SEA All-Star Showmatch, Influencer asal Indonesia Ikut Berkompetisi

Honor of Kings Gelar SEA All-Star Showmatch, Influencer asal Indonesia Ikut Berkompetisi

Sports
Hasil Copa America 2024: Kolombia Lolos, Brasil Gilas Paraguay 4-1

Hasil Copa America 2024: Kolombia Lolos, Brasil Gilas Paraguay 4-1

Internasional
Prediksi Skor Swiss Vs Italia di Babak 16 Besar Euro 2024

Prediksi Skor Swiss Vs Italia di Babak 16 Besar Euro 2024

Internasional
Run The City Jakarta, Antusiasme Pelari Menuju LPS Monas Half Marathon

Run The City Jakarta, Antusiasme Pelari Menuju LPS Monas Half Marathon

Sports
Carlos Pena Resmi Menjadi Pelatih Persija Jakarta

Carlos Pena Resmi Menjadi Pelatih Persija Jakarta

Liga Indonesia
Hasil Paraguay Vs Brasil: Dribel Pelangi Vinicius, Selecao Menang 4-1

Hasil Paraguay Vs Brasil: Dribel Pelangi Vinicius, Selecao Menang 4-1

Internasional
Swiss Vs Italia: Bastoni Demam, Dimarco Dipastikan Absen

Swiss Vs Italia: Bastoni Demam, Dimarco Dipastikan Absen

Internasional
Euro 2024: Stuttgart Utamakan Kenyamanan dan Keamanan Suporter

Euro 2024: Stuttgart Utamakan Kenyamanan dan Keamanan Suporter

Internasional
Jerman Vs Denmark: Serangan Nyamuk, lalu Ancaman Tornado

Jerman Vs Denmark: Serangan Nyamuk, lalu Ancaman Tornado

Internasional
Legenda Australia Puji Timnas Indonesia dan Erick Thohir

Legenda Australia Puji Timnas Indonesia dan Erick Thohir

Timnas Indonesia
Menuju LPS Monas Half Marathon 2024, Run The City Jakarta Diramaikan 1.000 Pelari

Menuju LPS Monas Half Marathon 2024, Run The City Jakarta Diramaikan 1.000 Pelari

Sports
Argentina Vs Peru: Tim Tango Kehilangan Messi, Hukuman untuk Scaloni

Argentina Vs Peru: Tim Tango Kehilangan Messi, Hukuman untuk Scaloni

Internasional
Hasil Kolombia Vs Kosta Rika: Gol Luis Diaz, Assist James, Cafeteros Pesta

Hasil Kolombia Vs Kosta Rika: Gol Luis Diaz, Assist James, Cafeteros Pesta

Internasional
Link Live Streaming Paraguay Vs Brasil, Kickoff 08.00 WIB

Link Live Streaming Paraguay Vs Brasil, Kickoff 08.00 WIB

Internasional
LPS Monas Half Marathon Jadi Persiapan Odekta Naibaho Menuju PON 2024

LPS Monas Half Marathon Jadi Persiapan Odekta Naibaho Menuju PON 2024

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke