Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Leroy Sane Bisa Jadi Pemain Penting Manchester City

MANCHESTER, KOMPAS.com - Pelatih Manchester City, Pep Guardiola mengungkapkan bahwa Leroy Sane bisa menjadi bagian penting dalam timnya jika mau bersabar dan berusaha.

Menurut Pep Guardiola, Leroy Sane saat ini harus berjuang dan merespon dengan baik menit bermain yang sedikit ini.

"Dia akan menjadi bagian penting klub. Ini adalah tantangan untuknya dan bukan hanya dia saja, melainkan semuanya," kata Guardiola dilansir dari Four Four Two, Sabtu (15/9/2018).

"Dalam satu musim akan ditentukan selama 11 bulan, bukan hanya tiga minggu. Dia adalah anak yang baik dan saya tidak memiliki kata yang buruk mengenai dirinya," ujar Guardiola.

"Dia harus merespon keadaan ini dengan baik. Dia sangat kompetitif dan profesional. Kadang untuk beberapa pemain, ada jalan yang pelan, ada yang menurun pada akhir musim," ujarnya menambahkan.

"Kami tidak akan lupa dia 22 tahun. Bersama Bernardo Silva, Gabriel Jesus, Raheem Sterling dan pemain muda yang lain, dia akan berkembang. Hal yang penting ialah membantunya menghadapi keadaan ini," ucap Guardiola menjelaskan.

Sane memang belum mendapat menit bermain maksimal pada empat pertandingan awal Liga Inggris. Dia baru tampil dalam tiga pertandingan dengan total durasi merumput selama 30 menit.

https://bola.kompas.com/read/2018/09/15/12000008/leroy-sane-bisa-jadi-pemain-penting-manchester-city

Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak

Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak

Timnas Indonesia
AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

Timnas Indonesia
Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke