Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Inggris Vs Swiss, Gol Marcus Rashford Jadi Pembeda

LEICESTER, KOMPAS.com - Timnas Inggris menang tipis 1-0 berkat gol Marcus Rashford pada pertandingan persahabatan melawan Timnas Swiss di Stadion King Power, Selasa (11/9/2018) atau Rabu dini hari WIB. 

Gol Marcus Rashford tercipta pada menit ke-54. Penyerang berusia 20 tahun itu sukses mengonversi umpan silang Kyle Walker dengan sebuah sepakan keras mendatar ke gawang Timnas Swiss yang dijaga Yann Sommer.

Bagi Rashford, inilah untuk kali pertama dia bisa mencetak gol bagi Timnas Inggris dalam dua laga beruntun. Tiga hari sebelumnya, penyerang Manchester United itu juga mencetak gol saat Inggris kalah 1-2 dari Timnas Spanyol pada pertandingan UEFA Nations League. 

Baca review selengkapnya: Gol Ke-5 Rashford Tentukan Kemenangan Inggris atas Swiss

Pada pertandingan uji coba ini, Pelatih Gareth Southgate melakukan sejumlah eksperimen di Timnas Inggris. Sejumlah pemain pilar saat Piala Dunia 2018 diistirahatkan. 

Southgate juga memainkan sejumlah pemain muda. Salah satunya adalah Ben Chilwell, bek Leicester City, yang menjalani debutnya pada laga ini. 

Susunan pemain Inggris vs Swiss:

Inggris: 1-Jack Butland, 5-James Tarkowski (15-John Stones 61'), 6-Harry Maguire, 4-Kyle Walker, 3-Danny Rose (14-Ben Chilwell 79'), 8-Eric Dier, 11-Fabian Delph (17-Jordan Henderson 68'), 7-Ruben Loftus-Cheek (18-Jesse Lingard 61'), 2-Trent Alexander-Arnold (12-Kieran Trippier 78'), 9-Danny Welbeck (19-Harry Kane 61'), 10-Marcus Rashford

Pelatih: Gareth Southgate

Swiss: 1-Yann Sommer, 20-Johan Djourou, 5-Manuel Akanji (18-Admir Mehmedi 46'), 22-Fabian Schar, 8-Remo Freuler (14-Steven Zuber 66'), 17-Denis Zakaria (11-Edimilson Fernandes 66'), 10-Granit Xhaka, 13-Ricardo Rodriguez (3-Francois Moubandje 46'), 2-Stephan Lichtsteiner, 19-Mario Gavranovic (16-Albian Ajeti 66'), 23-Xherdan Shaqiri (9-Haris Seferovic 80')

Pelatih: Vladimir Petkovic

 

https://bola.kompas.com/read/2018/09/12/04555718/inggris-vs-swiss-gol-marcus-rashford-jadi-pembeda

Terkini Lainnya

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Badminton
Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Liga Indonesia
Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Sports
Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Internasional
Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Internasional
Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Liga Italia
Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke