Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil ICC 2018, Pemain Incaran Bikin Liverpool Kalah dari Dortmund

CHARLOTTE, KOMPAS.com — Borussia Dortmund menang 3-1 atas Liverpool pada pertandingan International Champions Cup (ICC) 2018 di Stadion Bank of America, Minggu (22/7/2018) atau Senin dini hari WIB.

Christian Pulisic, gelandang serang yang diminati Pelatih Liverpool Juergen Klopp menjadi bintang kemenangan Borussia Dortmund pada laga tersebut. Dia mencetak dua dari tiga gol kemenangan timnya. 

Bagi Dortmund, ini adalah kemenangan kedua yang diraihnya di ICC 2018. Sebelumnya, pasukan Lucien Favre itu menang 1-0 atas Manchester City pada Jumat (20/7/2018).

Christian Pulisic membuat skor imbang pada menit ke-66 melalui titik penalti. Dua gol penentu kemenangan Dortmund dicetak Pulisic (menit ke-89) dan Jacob Brunn Larsen (90').

Dortmund akan menutup ICC 2018 dengan menghadapi Benfica pada 25 Juli. Adapun Liverpool masih menyisakan laga melawan Manchester City (25 Juli) dan Manchester United (28 Juli).

Liverpool 1-3 Borussia Dortmund (Virgil van Dijk 25'; Christian Pulisic 66', 89', Jacob Larsen 90+3')

Liverpool: 1-Loris Karius, 2-Nathaniel Clyne, 32-Joel Matip (Joe Gomez 22'), 4-Virgil van Dijk (Ragnar Klavan 46'), 26-Andrew Robertson (Alberto Moreno 46'), 20-Adam Lallana (James Milner 46'), 50-Lazar Markovic, 3-Fabinho (Nabi Keita 46'), 64-Rafael Camacho, 48-Curtis Jones, 27-Divock Origi (Daniel Sturridge (46')

Pelatih: Juergen Klopp

Borussia Dortmund: 35-Marwin Hitz, 15-Jeremy Toljan (Herbert Bockhorn 46'), 4-Abdou Diallo (Amos Pieper 46'),2-Axel Zagadou, 8-Nuri Sahin (Dzenis Burnic 46'), 19-Mahmoud Dahoud (Mario Goetze 46'),43-Denzil Boadu (Sergio Gomez 46'), 7-Jadon Sancho (Jacob Larsen 46'), 20-Maximilian Philipp (Alexander Isak 46'), 27-Marius Wolf (Christian Pulisic 46'), 45-Soren Dieckmann (Marcel Schmelser 46')

Pelatih: Lucien Favre

 

https://bola.kompas.com/read/2018/07/23/05075728/hasil-icc-2018-pemain-incaran-bikin-liverpool-kalah-dari-dortmund

Terkini Lainnya

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke