Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Klasemen Akhir Grup A dan Grup B Piala Dunia 2018

KOMPAS.com - Hari ke-12 Piala Dunia 2018 telah rampung. Grup A dan Grup B juga menyelesaikan seluruh laga yang dilakoni.

Dari Grup A, timnas Uruguay menang 3-0 atas timnas Rusia pada laga pamungkas, Senin (25/6/2018) malam WIB. Kekalahan ini membuat tuan rumah harus puas di posisi kedua klasemen akhir, di bawah Uruguay.

Rusia akan bertemu dengan timnas Portugal yang menjadi juara Grup B. Hasil imbang 1-1 melawan Iran sudah cukup bagi Cristiano Ronaldo dkk untuk mengamankan puncak klasemen.

Mereka unggul produktivitas gol atas timnas Spanyol yang ditahan imbang 2-2 oleh Maroko. Juara dunia 2010 itu bahkan nyaris kalah jika gol Iago Aspas pada menit akhir tak disahkan wasit.

Pada hari ke-12 Piala Dunia 2018, Arab Saudi juga memutus catatan tak pernah menang dalam 12 laga Piala Dunia. Mereka menang 2-1 atas Mesir pada laga terakhir.

Kali terakhir Arab Saudi meraih kemenangan terjadi dalam debutnya pada 1994. Sementara itu, Mesir memperpanjang rekor tak pernah menang sepanjang keikutsertaan di Piala Dunia.

Iran yang bermain imbang melawan Portugal, tetap bisa berbangga diri. Koleksi empat poin merupakan capaian tertinggi tim jazirah Persia tersebut.

Baca juga: Pelatih Brasil Minta Publik Bersabar soal Neymar

Iran finis di posisi ketiga di bawah Portugal dan Spanyol. Maroko yang hanya mengoleksi satu poin juga tampil apik terbukti bisa merepotkan Spanyol dan Portugal serta hanya kalah beruntung dari Iran.

https://bola.kompas.com/read/2018/06/26/06160008/klasemen-akhir-grup-a-dan-grup-b-piala-dunia-2018-

Terkini Lainnya

Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Bundesliga
Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Liga Indonesia
Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan 'Bench' Bali United

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan "Bench" Bali United

Liga Indonesia
Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Liga Spanyol
Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke