Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ronaldo: Saya Terkadang Masih Lakukan Trik di Lapangan, tetapi...

KOMPAS.com - Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, mengaku perubahan gaya bermainnya saat ini disebabkan oleh usianya yang semakin menua.

Nama Cristiano Ronaldo mulai dikenal saat dia bergabung dengan Manchester United pada tahun 2003. Pelatih Man United saat itu, Sir Alex Ferguson, seperti melakukan perjudian karena Ronaldo masih berumur 18 tahun.

Keraguan itu seolah sirna setelah melihat bagaimana Ronaldo tampil di lapangan. Selama enam musim di Man United, Ronaldo tampil sangat memukau karena sering melakukan banyak trik saat menggiring bola di sektor sayap.

Kini, pria asal Portugal ini mengakui bahwa hal tersebut tak bisa sering ia lakukan lagi.

"Saya terkadang masih memeragakan beberapa trik, tetapi hal-hal seperti ini selalu berubah seiring dengan berjalannya waktu," ujar Ronaldo seperti dilansir BolaSport.com dari Tribal Football.

"Faktor umur bukan berarti saya tak bisa menggiring bola lagi," katanya.

Ronaldo menyadari bahwa hal terpenting saat ini adalah bagaimana bisa mencetak banyak gol untuk membantu tim memenangi gelar.

Peran Ronaldo yang dahulu lebih dominan sebagai sayap kiri kini bergeser menjadi striker. Hal ini membuat Ronaldo semakin subur di Real Madrid.

Ronaldo yang kini sudah berusia 33 tahun ini telah mencetak total 450 gol di semua ajang bersama Real Madrid sejak bergabung pada tahun 2009. (Sri Mulyati)

https://bola.kompas.com/read/2018/06/12/21550078/ronaldo--saya-terkadang-masih-lakukan-trik-di-lapangan-tetapi-

Terkini Lainnya

Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Badminton
Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Liga Lain
Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Liga Lain
Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Liga Lain
FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

Internasional
5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

Liga Lain
Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Liga Lain
Hasil Atalanta Vs Bayer Leverkusen 3-0, La Dea Juara Liga Europa!

Hasil Atalanta Vs Bayer Leverkusen 3-0, La Dea Juara Liga Europa!

Liga Lain
Habis Degradasi, Vincent Kompany Menuju Bayern Muenchen

Habis Degradasi, Vincent Kompany Menuju Bayern Muenchen

Bundesliga
Link Live Streaming Atalanta Vs Bayer Leverkusen, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Bayer Leverkusen, Kickoff 02.00 WIB

Liga Lain
Aroma Duel Meksiko Vs Brasil Jelang Final Championship Series Liga 1

Aroma Duel Meksiko Vs Brasil Jelang Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Kesan Pemain Timnas Putri Indonesia Dilatih Satoru Mochizuki: Kelas Dunia…

Kesan Pemain Timnas Putri Indonesia Dilatih Satoru Mochizuki: Kelas Dunia…

Timnas Indonesia
Timnas Putri Indonesia Vs Singapura, Satoru Mochizuki Buta Kekuatan Lawan

Timnas Putri Indonesia Vs Singapura, Satoru Mochizuki Buta Kekuatan Lawan

Timnas Indonesia
Inter Milan Resmi Ganti Pemilik Setelah Suning Gagal Lunasi Pinjaman

Inter Milan Resmi Ganti Pemilik Setelah Suning Gagal Lunasi Pinjaman

Liga Italia
Buta soal Indonesia, Kini Rivera Ukir Nama Jadi Legenda Madura United

Buta soal Indonesia, Kini Rivera Ukir Nama Jadi Legenda Madura United

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke