Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Semen Padang: Meski Belum Buat Gol, Rachmat Afandi Berkontribusi Besar

Rachmat Afandi sendiri selalu menjadi pilihan utama bagi Semen Padang dalam lima pertandingan yang sudah dijalani.

"Tim banyak mendapatkan manfaat dari Racmat Afandi, seperti pergerakan dia yang bisa memberikan ruang kepada pemain lain untuk mencetak gol," kata pelatih Semen Padang, Syafrianto Rusli, Selasa (22/5/2018).

Syafrianto yakin Rachmat Afandi akan mampu mencetak gol.

"Saya optimistis dia akan mampu mencetak gol. Kami harus sabar menunggu gol dari dia. Mungkin dia masih butuh adaptasi dengan rekan-rekannya yang lain agar bisa mencetak gol," katanya.

Dari lima pertandingan yang sudah dijalani oleh Semen Padang, Rachmat Afandi selalu menjadi starter, tetapi selalu ditarik keluar pada menit 70 ke atas dan digantikan oleh striker lainnya, seperti Mardiono dan Gugum Gumilar.

Namun, baik Mardiono maupun Gugum berhasil mencetak gol untuk Semen Padang.

"Setiap pemain yang saya masukkan selalu saya sebut kalau dia harus mampu memberikan perubahan kepada tim. Sejauh ini, para pemain tersebut mampu melakukan apa yang saya harapkan, termasuk mencetak gol," katanya.

Hingga pertandingan kelima, Semen Padang sudah berhasil menciptakan tujuh gol dan kebobolan lima gol. Tujuh gol Semen Padang diciptakan oleh Mardiono dua gol, sisanya oleh Afriansyah, Rosad, Rudi, Leo Guntara, dan Gugum Gumilar.

https://bola.kompas.com/read/2018/05/22/16250018/semen-padang--meski-belum-buat-gol-rachmat-afandi-berkontribusi-besar

Terkini Lainnya

Malaysia Masters 2024: Lolos Perempat Final, Rehan/Lisa Sempat Buru-buru dan Takut

Malaysia Masters 2024: Lolos Perempat Final, Rehan/Lisa Sempat Buru-buru dan Takut

Badminton
Final Championship Series Liga 1, 'Cocoklogi' Persib Juara 1994, 2014, Dejavu 2024?

Final Championship Series Liga 1, "Cocoklogi" Persib Juara 1994, 2014, Dejavu 2024?

Liga Indonesia
Hasil Malaysia Masters 2024: Putri KW dan Rehan/Lisa ke Perempat Final

Hasil Malaysia Masters 2024: Putri KW dan Rehan/Lisa ke Perempat Final

Badminton
Bek Selangor FC Jadi Korban Perampokan, Kehilangan Motor hingga Paspor

Bek Selangor FC Jadi Korban Perampokan, Kehilangan Motor hingga Paspor

Internasional
Kieran McKenna Tertarik ke Chelsea, Siap Gantikan Pochettino

Kieran McKenna Tertarik ke Chelsea, Siap Gantikan Pochettino

Liga Inggris
Lookman Bawa Atalanta Juara, Ada Peran Gasperini dan Keluarga

Lookman Bawa Atalanta Juara, Ada Peran Gasperini dan Keluarga

Internasional
Maarten Paes 'Tak Terkalahkan', 8 Penyelamatan bagi FC Dallas

Maarten Paes "Tak Terkalahkan", 8 Penyelamatan bagi FC Dallas

Liga Lain
Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Liga Indonesia
Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Badminton
Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Liga Lain
Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Liga Lain
Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Liga Lain
FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

Internasional
5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

Liga Lain
Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke