Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Fakta Menarik Final Liga Europa, Griezmann Cetak Rekor

LYON, KOMPAS.com — Atletico Madrid berhasil meraih gelar Liga Europa 2017-2018 setelah berhasil menang 3-0 atas Olympique Marseille pada laga final, Rabu (16/5/2018) atau Kamis dini hari WIB, berkat gol Antoine Griezmann dan Gabi. 

Dengan kemenangan ini, Atletico Madrid berhasil meraih gelar ketiganya pada Liga Europa setelah 2010 dan 2012.

Bagi Marseille, kekalahan ini menjadi kegagalan ketiga mereka di final Liga Europa setelah batal menjadi juara pada 1998-1999 dan 2003-2004.

1 - Antoine Griezmann menjadi pemain asal Perancis pertama yang berhasil mencetak gol pada final Liga Europa.

2 - Griezmann menjadi pencetak brace kelima atau ketiga dari Atletico setelah Diego Forlan (2010), Radamel Falcao (2012), serta dua pemain Sevilla, Carlos Bacca (2015) dan Coke (2016). 

3 - Marseille sudah kalah tiga kali pada final Liga Europa bahkan tak mencetak satu gol pun pada laga tersebut.

8 - Sejak musim 2013-2014, klub asal Spanyol berhasil memenangi delapan dari sembilan gelar kompetisi antarklub Eropa, Liga Champions dan Liga Europa. Satu-satunya pengecualian adalah Manchester United saat menjuarai Liga Europa 2017. 

34 - Pemain Atletico Madrid, Gabi, menjadi pemain tertua yang berhasil mencetak gol pada final Liga Europa (34 tahun 310 hari) semenjak Paolo Maldini mencetak gol pada final Liga Champions 2005 (36 tahun).

https://bola.kompas.com/read/2018/05/17/04285008/5-fakta-menarik-final-liga-europa-griezmann-cetak-rekor

Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke