Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Momen Penting Pekan Terakhir Liga Inggris, Laga Pamungkas Wenger

KOMPAS.com - Sebanyak 10 pertandingan Premier League - kasta teratas Liga Inggris - digelar serentak pada Minggu (13/5/2018). Sejumlah momen penting terjadi pada pekan ke-38 itu, salah satunya adalah partai terakhir Arsene Wenger. 

Pada pekan pamungkas Liga Inggris musim ini, Mohamed Salah memastikan diri menjadi pencetak gol terbanyak Premier League. Penyerang Liverpool itu sudah mengoleksi 32 gol.

Selain itu, Swansea City harus mengikuti jejak Stoke City dan West Bromwich Albion yang terlebih dahulu memastikan diri terdegradasi.

Berikut lima momen penting pekan terakhir Liga Inggris:

1. Michael Carrick gantung sepatu

Gelandang Manchester United, Michael Carrick memainkan laga terakhirnya di Liga Inggris pada laga melawan Watford di Stadion Old Trafford.

Ini adalah laga ke-481 Carrick di Liga Inggris dengan rincian, bersama Manchester United memainkan 306 laga, West Ham United (101), dan Tottenham Hotspur (74).

Carrick yang memutuskan pensiun pada usia 36 tahun, total sudah meraih lima gelar juara Liga Inggris saat berseragam Mancheste United.

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola untuk pertama kalinya meraih 100 poin di liga dalam satu musim selama karier kepelatihannya. Catatan ini didapat seusai Man City mengalahkan Southampton 1-0 di Stadion St. Mary's.

3. Laga terakhir Arsene Wenger di Liga Inggris

Pertandingan Arsenal vs Huddersfield Town di Stadion John Smith's menjadi laga ke-828 pelatih, Arsene Wenger di Liga Inggris. Jumlah itu unggul 18 pertandingan dari mantan manajer Manchester United, Sir Alex Ferguson. 

Wenger yang akan meninggalkan Arsenal pada akhir musim. Pelatih berjulukan Sang Profesor itu menutup karier dengan kegagalan membawa timnya tampil di Liga Champions dalam dua musim beruntun. 

4. Liverpool tak  terkalahkan di Anfield

Berkat kemenangan 4-0 atas Brighton & Hove Albion di Anfield, Liverpool menjadi satu-satunya tim Liga Inggris yang tak tersentuh kekalahan dalam laga kandang musim ini.

Dari 19 laga, skuad asuhan Juergen Klopp meraih 12 menang dan tujuh hasil seri.

5. Gol ke-1.000 Premier League

Gol ke-1.000 Liga Inggris musim ini tercipta dalam partai Stoke City versus Swansea melalui sundulan Peter Crouch pada menit ke-41. 

https://bola.kompas.com/read/2018/05/14/05560048/5-momen-penting-pekan-terakhir-liga-inggris-laga-pamungkas-wenger

Terkini Lainnya

SUGBK Gelar Konser Jelang Laga Timnas, PSSI Periksa Kualitas Rumput

SUGBK Gelar Konser Jelang Laga Timnas, PSSI Periksa Kualitas Rumput

Timnas Indonesia
Hasil Lisensi Klub PSSI: Hanya 9 Tim Liga 1 Lolos

Hasil Lisensi Klub PSSI: Hanya 9 Tim Liga 1 Lolos

Liga Indonesia
Ten Hag Tegaskan Man United Ingin Pertahankan Bruno Fernandes

Ten Hag Tegaskan Man United Ingin Pertahankan Bruno Fernandes

Liga Inggris
Kevin Sanjaya Mundur dari Pelatnas, Perpisahan The Minions Digelar di Indonesia Open 2024

Kevin Sanjaya Mundur dari Pelatnas, Perpisahan The Minions Digelar di Indonesia Open 2024

Badminton
Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia, Termurah Rp 250.000

Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia, Termurah Rp 250.000

Timnas Indonesia
Penampakan VAR Mobile yang Diterapkan di Championship Series Liga 1

Penampakan VAR Mobile yang Diterapkan di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Kemenpora Bersiap Indonesia Tuan Rumah Asian School Badminton Championship 2024

Kemenpora Bersiap Indonesia Tuan Rumah Asian School Badminton Championship 2024

Sports
Como 1907 Incar Kerja Sama dengan AC Milan dan Klub Serie A

Como 1907 Incar Kerja Sama dengan AC Milan dan Klub Serie A

Liga Indonesia
Orlando City Vs Inter Miami: Messi 'Hilang', Suarez Buntu, The Herons Tertahan

Orlando City Vs Inter Miami: Messi "Hilang", Suarez Buntu, The Herons Tertahan

Liga Lain
Jawaban Como soal Jalani Pramusim di Indonesia Usai Promosi ke Serie A

Jawaban Como soal Jalani Pramusim di Indonesia Usai Promosi ke Serie A

Liga Italia
3 Fakta Kemenangan Madura United atas Borneo FC di Championship Series Liga 1

3 Fakta Kemenangan Madura United atas Borneo FC di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Kontroversi Perayaan Juara Allegri, Isyarat Tangan Desak Seseorang Pergi

Kontroversi Perayaan Juara Allegri, Isyarat Tangan Desak Seseorang Pergi

Liga Italia
Ten Hag Umbar Janji Bawa Man United Bekuk Man City Juarai Piala FA

Ten Hag Umbar Janji Bawa Man United Bekuk Man City Juarai Piala FA

Liga Inggris
PSSI Bertemu KNVB, Agendakan Laga Timnas Indonesia Vs Belanda

PSSI Bertemu KNVB, Agendakan Laga Timnas Indonesia Vs Belanda

Timnas Indonesia
Ketika Allegri Diusir Wasit, Lepas Jas, Dasi, dan Hampir Kemejanya...

Ketika Allegri Diusir Wasit, Lepas Jas, Dasi, dan Hampir Kemejanya...

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke