Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Piala AFC, Biaya yang Dihabiskan Jakmania untuk Datang ke Singapura

Tentu saja para suporter harus mengeluarkan biaya yang tidak sedikit untuk menyaksikan secara langsung aksi tim kesayangannya. Berapa biaya yang dikeluarkan oleh seorang suporter Persija untuk datang Singapura?

BolaSport.com coba mencari tahu kepada seorang suporter asal Bekasi, Tomy Suryo Bawono, saat ditemui di luar stadion.

Suporter berusia 30 tahun tersebut menceritakan, untuk tiket pesawat dirinya menghabiskan dana Rp 1.690.000.

"Tiket pergi harganya Rp 700.000, pulangnya Rp 890.000," kata Tomy.

Selain tiket pesawat, Tomy juga harus mengalokasikan uangnya untuk membeli tiket pertandingan seharga 8 dollar Singapura atau sekitar Rp 85.000.

"Nah untuk hotel 17 dollar Singapura (sekitar Rp 178.500). Jadi total untuk nginap Rp 535.500. Saya nginap sampai Kamis. Sekalian jalan-jalan," ujarnya.

Lebih lanjut, Tomy mematok pengeluaran selama mengikuti laga away di Singapura sebesar Rp 3,5 juta.

"Saya belajar dari pengalaman saat laga tandang melawan Tampines. Saat itu, saya menghabiskan dana Rp 5 juta. Karena sudah pengalaman, saya jadi tahu mana restoran yang murah untuk makan," ungkap Tomy yang mencintai Persija sejak 1998.

Tomy mengaku menggunakan gajinya untuk laga tandang Persija kali ini.

https://bola.kompas.com/read/2018/05/08/17161838/piala-afc-biaya-yang-dihabiskan-jakmania-untuk-datang-ke-singapura

Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke