Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Fakta Menarik Laga Barcelona Vs AS Roma, Akhir Masa Paceklik Suarez

BARCELONA, KOMPAS.com - Barcelona menang 4-1 ketika menjamu AS Roma pada laga perempat final pertama Liga Champions di Stadion Camp Nou, Rabu (4/4/2018) atau Kamis dini hari WIB.

Empat gol Barcelona dicetak oleh Daniele De Rossi (38'-bunuh diri), Konstantinos Manolas (55'-bunuh diri), Gerard Pique (59') dan Luis Suarez (87'). Sedangkan satu gol AS Roma dicetak oleh Edin Dzeko (80').

Kemenangan ini menjadi modal Barcelona untuk menghadapi laga kedua di Stadion Olimpico pada Selasa (10/4/2018) atau Rabu dini hari WIB.

(Baca: Messi Dicap Genius Setelah Gerakan 54 Detik Saat Lawan Sevilla)

2 - Roma adalah tim keempat yang melakukan dua kali gol bunuh diri dalam satu laga Liga Champions sejak Galatasaray pada September 2015 saat melawan FC Astana.

5 - Barcelona merupakan satu-satunya tim yang diuntungkan oleh 5 gol bunuh diri dalam satu musim pada Liga Champions.

21 - Andres Iniesta sudah tampil 21 kali dalam perempat final Liga Champions. Tidak ada pemain yang melampauinya, termasuk Ryan Giggs dan Xavi Hernandez.

30 - Setelah gagal mencetak gol dengan 30 tendangan dalam Liga Champions musim ini, Luis Suarez akhirnya mencetak gol pada tendangan ke-31.

392 - Luis Suarez berhasil mencetak gol pertamanya pada Liga Champions sejak 8 Maret 2017 saat melawan PSG, 392 hari yang lalu.

https://bola.kompas.com/read/2018/04/05/04510088/5-fakta-menarik-laga-barcelona-vs-as-roma-akhir-masa-paceklik-suarez

Terkini Lainnya

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke