Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Persija Vs Song Lam Nghe An, Rohit Yakin Macan Kemayoran Terus Melaju

Demi mewujudkan hal itu, pemain asal Nepal tersebut meminta kepada rekan-rekannya untuk bisa mendapatkan poin maksimal di sisa pertandingan Grup H.

Saat ini, tim berjulukan Macan Kemayoran ini berada di posisi ketiga dalam klasemen sementara Grup H dengan memiliki empat poin dari tiga pertandingan.

Skuad asuhan Stefano Cugurra itu menyisakan tiga laga melawan Song Lam Nghe An (kandang), Johor Darul Takzim (kandang), dan Tampines Rovers (tandang).

Pemuncak klasemen Grup H saat ini adalah Song Lam Nghe An dengan mengemas tujuh poin dari tiga pertandingan.

Sementara itu, posisi kedua ditempati Johor Darul Takzim yang memiliki poin sama dengan Persija, tetapi unggul selisih satu gol.

Di posisi terakhir terdapat Tampines Rovers yang baru mengemas satu poin dari hasil imbang melawan Johor Darul Takzim.

Andai tidak menjadi juara Grup H, Persija bisa lolos sebagai runner-up terbaik.

"Saya pikir sekarang kami punya peluang bagus karena akan bermain di kandang," kata Rohit di Jakarta, Selasa (13/3/2018).

"Jika mampu bermain baik dan mendapatkan poin penuh, kami punya peluang lolos dari penyisihan grup," ucap mantan pemain PSPS Riau tersebut.

Laga terdekat Persija saat ini menjamu Song Lam Nghe An FC yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (14/3/2018).

Pertandingan itu menjadi sebuah harga mati bagi Rohit dkk untuk mendapatkan tiga poin kandang.

"Kami sudah fokus menghadapi pertandingan dan siap untuk pertandingan selanjutnya," ucap Rohit. (M Hary Prasetya)

https://bola.kompas.com/read/2018/03/14/10000048/persija-vs-song-lam-nghe-an-rohit-yakin-macan-kemayoran-terus-melaju

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke