Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Giroud Ungkap Perbedaan Cara Melatih Conte dan Wenger

Pemain berusia 31 tahun itu pindah dari Arsenal ke Chelsea pada bursa transfer Januari 2018. Dia memilih pindah ke Chelsea karena The Gunners mendapatkan Pierre-Emerick Aubameyang dari Borussia Dortmund.

Sementara itu, The Blues juga kehilangan Michy Batshuayi yang dipinjamkan ke Die Borrusien. Kepindahannya ke Chelsea ini membuat Giroud merasakan dilatih oleh dua pelatih dengan karakter yang berbeda.

Menurut pemain asal Perancis ini, Wenger merupakan pelatih yang cenderung kalem. Sedangkan Conte, yang kini menanganinya, lebih ekspresif ketika di pingir lapangan.

"Anda bisa merasakan bahwa Antonio Conte masih seperti seorang pesepak bola," ujar Giroud dilansir BolaSport.com dari BT Sport.

"Dia mengatakan bahwa ingin membantu kami di lapangan dan Conte tidak bisa hanya duduk di bangku saja."

"Penyerang membutuhkan hubungan yang baik dengan pelatih, senang mendapatkan kepercayaan dari Conte dan saya ingin memberikannya kembali kepadanya."

Giroud mencatatkan debutnya bersama The Blues sebagai pemain pengganti saat mereka kalah 1-4 dari Watford pada awal bulan ini. Namun setelahnya, mantan pemain Montpellier itu mampu tampil apik untuk dua pertandingan terakhirnya bersama Chelsea.

Giroud mencatat assist untuk Eden Hazard dalam kemenangan 3-0 atas West Brom, kemudian memberikan dua assist dan gol pertamanya saat menghadapi Hull City. (Putra Rusdi Kurniawan)

https://bola.kompas.com/read/2018/02/18/18050068/giroud-ungkap-perbedaan-cara-melatih-conte-dan-wenger

Terkini Lainnya

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke