Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tepis 14 Tembakan Arsenal, De Gea Masuk Rekor Penyelamatan Terbanyak

Dalam pertandingan tersebut, Arsenal mengalami kekalahan 1-3. David de Gea menjadi momok yang membuat Alexandre Lacazette dkk frustrasi untuk bisa memaksimalkan peluang menjadi gol.

Bahkan, manajer Arsenal, Arsene Wenger, mengakui penampilan kiper timnas Spanyol itu tampil luar biasa. Melakukan 14 penyelamatan dalam satu pertandingan membuatnya sejajar dengan rekor tepisan terbanyak di Liga Inggris.

Berdasarkan catatan BolaSport.com, jumlah penyelamatan tersebut menyamai rekor yang sebelumnya diciptakan mantan kiper Newcastle United, Tim Krul, dan Vito Mannone saat masih berseragam Sunderland.

Krul membuat 14 penyelamatan dalam pertandingan melawan Tottenham Hotspur pada 10 November 2013. Pertandingan yang berlangsung di White Hart Lane tersebut berakhir dengan skor 1-0 untuk kemenangan Newcastle.

Vito Mannone juga membuat 14 penyelamatan pada 19 April 2014 saat sukses mempermalukan Chelsea di Stamford Bridge.

Berikut delapan penyelematan terbanyak di Premier League sejak 2003:

  • 14 penyelamatan - David de Gea - Man United - 2 Desember 2017
  • 14 penyelamatan - Tim Krul - Newcastle United - 10 November 2013
  • 14 penyelamatan - Vito Mannone - Sunderland - 19 April 2014
  • 13 penyelamatan - Boaz Myhill - West Bromwich Albion - 21 Maret 2015
  • 13 penyelamatan - Mark Crossley - Fulham - 7 November 2004
  • 13 penyelamatan - Vito Mannone - Sunderland - 2 Januari 2017
  • 13 penyelamatan - Lukasz Fabianski - Swansea City - 28 Febuari
  • 13 penyelamatan - David James - Manchester City - 8 April 2006

https://bola.kompas.com/read/2017/12/04/17570008/tepis-14-tembakan-arsenal-de-gea-masuk-rekor-penyelamatan-terbanyak

Terkini Lainnya

Teka-teki Eks Juventus Stefano Beltrame di Persib, Negosiasi Berlangsung

Teka-teki Eks Juventus Stefano Beltrame di Persib, Negosiasi Berlangsung

Liga Indonesia
Latihan Lagi Usai Cedera Hidung, Mbappe: Tanpa Risiko, Tak Ada Kemenangan

Latihan Lagi Usai Cedera Hidung, Mbappe: Tanpa Risiko, Tak Ada Kemenangan

Internasional
Saat Man United-Nice Tak Boleh Transfer Pemain karena Kepemilikan Ratcliffe...

Saat Man United-Nice Tak Boleh Transfer Pemain karena Kepemilikan Ratcliffe...

Liga Inggris
Euro 2024: Mbappe Luar Biasa, Pakai Topeng Bukan Alasan Tampil Buruk

Euro 2024: Mbappe Luar Biasa, Pakai Topeng Bukan Alasan Tampil Buruk

Internasional
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Spanyol Vs Italia di Euro 2024

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Spanyol Vs Italia di Euro 2024

Internasional
Kemenpora dan Kasatgas KPK Pimpin Pemantauan Venue PON 2024

Kemenpora dan Kasatgas KPK Pimpin Pemantauan Venue PON 2024

Sports
Buntut Penyusup Maskot Palsu di Pembukaan Euro 2024, UEFA Hukum 3 Orang

Buntut Penyusup Maskot Palsu di Pembukaan Euro 2024, UEFA Hukum 3 Orang

Internasional
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Singapura di Piala AFF U16 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Singapura di Piala AFF U16 2024

Timnas Indonesia
Euro 2024: Ketika Lautan Fans Banjiri Schlossplatz, Jantung Stuttgart...

Euro 2024: Ketika Lautan Fans Banjiri Schlossplatz, Jantung Stuttgart...

Internasional
Euro 2024: Head to Head Timnas Spanyol Vs Italia, Duel Dua Tim Kuat

Euro 2024: Head to Head Timnas Spanyol Vs Italia, Duel Dua Tim Kuat

Internasional
Spanyol Vs Italia: Tak Mau Imbang, La Roja Habis-habisan Ingin Menang

Spanyol Vs Italia: Tak Mau Imbang, La Roja Habis-habisan Ingin Menang

Internasional
Spanyol Vs Italia: Usai Ukir Sejarah, Lamine Yamal Tak Lupa Kerjakan PR

Spanyol Vs Italia: Usai Ukir Sejarah, Lamine Yamal Tak Lupa Kerjakan PR

Internasional
Saat Maskot Palsu Menyusup pada Pembukaan Euro 2024 di Muenchen...

Saat Maskot Palsu Menyusup pada Pembukaan Euro 2024 di Muenchen...

Internasional
Tanggapan Mills soal Hak Paten atau Milik Logo Garuda Jersey Timnas Indonesia

Tanggapan Mills soal Hak Paten atau Milik Logo Garuda Jersey Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Atlet Papua Athletics Center Raih Perak dan Perunggu di Thailand Open

Atlet Papua Athletics Center Raih Perak dan Perunggu di Thailand Open

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke