Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Luis Milla Panggil Empat Pemain Persija

Kepastian tersebut disampaikan oleh Media Officer Persija, Darwis Satmoko, Kamis (9/11/2017). Darwis mengatakan, keempat pemain Persija yang dipanggil adalah Andritany Ardhiyasa, Ryuji Utomo, Muhammad Hargianto dan Rezaldi Hehanusa.

Seperti diketahui, pada November ini PSSI mengagendakan tiga laga uji coba timnas Indonesia melawan timnas U-23 Suriah dan timnas Guyana. Manajemen Persija sudah menerima surat pemanggikan keempat pemain tersebut pada Rabu (8/11/2017).

"Lalu ada Ryuji, Hargianto dan Rezaldi yang nantinya membela timnas U-23," ucap Darwis menambahkan.

Dalam surat yang diterima Persija, Darwis mengatakan bahwa keempat pemain tersebut diminta berkumpul pada Selasa (14/11/2017) di Bekasi.

Untuk Ryuji, Hargianto dan Rezaldi akan mengikuti pemusatan latihan sebagai persiapan Asian Games 2018 sampai Minggu (26/11/2017). Sedangkan Andritany hanya diminta mengikuti training camp (TC) sampai Minggu (19/11/2017).

Pertandingan uji coba pertama akan berlangsung pada Kamis (16/11) di mana timnas U-23 kontra timnas U-23 Suriah. Dua hari kemudian, giliran timnas senior Indonesia yang meladeni timnas U-23 Suriah.

Pertandingan ketiga mempertemukan timnas senior Indonesia melawan timnas Guyana pada Sabtu (25/11/2017). Semua pertandingan tersebut akan digelar di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jawa Barat.

https://bola.kompas.com/read/2017/11/09/18040008/luis-milla-panggil-empat-pemain-persija

Terkini Lainnya

Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam 'Menembus Garis Batas'

Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam "Menembus Garis Batas"

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 16 Besar Singkirkan Wakil Jerman

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 16 Besar Singkirkan Wakil Jerman

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Pulangkan Wakil Perancis, Chico ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Pulangkan Wakil Perancis, Chico ke 16 Besar

Badminton
Instruksi Wajib Persebaya bagi Pemain Terikat Kontrak Saat Libur Liga 1

Instruksi Wajib Persebaya bagi Pemain Terikat Kontrak Saat Libur Liga 1

Liga Indonesia
PSSI Siapkan Liga 1 Putri, Akan Bergulir pada 2026

PSSI Siapkan Liga 1 Putri, Akan Bergulir pada 2026

Liga Indonesia
Pelatih Singapura Akui Kualitas Empat Pemain Timnas Putri Indonesia

Pelatih Singapura Akui Kualitas Empat Pemain Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Kata Bellingham Usai Raih Gelar Pemain Terbaik La Liga 2023-2024

Kata Bellingham Usai Raih Gelar Pemain Terbaik La Liga 2023-2024

Liga Spanyol
Kata Jonatan Usai Gugur di Singapore Open 2024: Belum Bisa Terima...

Kata Jonatan Usai Gugur di Singapore Open 2024: Belum Bisa Terima...

Badminton
Madura United Vs Persib Bandung, Maung Dilarang Kendur

Madura United Vs Persib Bandung, Maung Dilarang Kendur

Liga Indonesia
Hasil Singapore Open 2024: Jonatan Gugur Usai Kalah dari Chou Tien Chen

Hasil Singapore Open 2024: Jonatan Gugur Usai Kalah dari Chou Tien Chen

Badminton
Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Serdadu Tridatu Nikmati Laga

Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Serdadu Tridatu Nikmati Laga

Liga Indonesia
Pernyataan Pelatih Persib, Potensi Bobotoh Tandang ke Madura di Final

Pernyataan Pelatih Persib, Potensi Bobotoh Tandang ke Madura di Final

Liga Indonesia
ASEAN Cup 2024: STY Berencana Ingin Bentuk Dua Tim

ASEAN Cup 2024: STY Berencana Ingin Bentuk Dua Tim

Badminton
Hansi Flick Semakin Dekat ke Barcelona, Gelar Makan Malam Rahasia

Hansi Flick Semakin Dekat ke Barcelona, Gelar Makan Malam Rahasia

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke