Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sebelum Bursa Transfer Usai, Chelsea Siap Beli Pemain

Meski demikian, klub berjuluk The Blues tersebut belum puas dan berencana menambah lagi daftar belanja pemain sebelum bursa transfer ditutup.

Dilansir BolaSport.com dari Express.co.uk, manajemen Chelsea bersiap menggelontorkan uang senilai 130 juta pounds atau sekitar Rp 2,2 triliun untuk memborong pemain baru.

Hal tersebut dilakukan menyusul kekalahan 2-3 Chelsea atas Burnley di Liga Inggris, Sabtu (12/8/2017).

Kabar ini tentu membuat sang pelatih, Antonio Conte, bahagia.

Conte berkali-kali menegaskan saat pramusim bahwa ia membutuhkan tambahan dua atau tiga pemain baru lagi.

"Skuad kami saat ini masih terhitung kecil, semua orang melihat itu dan bukan tentang keinginan saya yang macam-macam," ujar Conte.

"Kami memang mencoba untuk mengembangkan skuad, tetapi saat ini yang terbaik adalah fokus pada permainan di lapangan," kata pelatih berkebangsaan Italia tersebut.

Chelsea pun sudah memiliki nama-nama yang akan menjadi tujuan belanja Rp 2,2 triliun tersebut.

Mereka adalah bek Joao Cancelo dari Valencia (Rp 433 miliar), gelandang Danny Drinkwater dari Leicester City (Rp 433 miliar), gelandang Alex Oxlade-Chamberlain dari Arsenal (Rp 520 miliar), dan bek tengah Virgil van Dijk dari Southampton (Rp 867 miliar).

https://bola.kompas.com/read/2017/08/14/17330048/sebelum-bursa-transfer-usai-chelsea-siap-beli-pemain

Terkini Lainnya

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke