Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ezra Walian Ikut Seleksi di West Ham

JAKARTA, KOMPAS.com - Ezra Walian dipastikan tidak bisa mengikuti pemusatan latihan tim nasional U-22 Indonesia pada Senin (7/8/2017) pukul 16.00 WIB.

Hal itu lantaran penyerang naturalisasi asal Belanda tersebut sedang menjalani trial di Inggris.

"Dia sedang seleksi di West Ham United sejak kemarin. Soal pelatnas, dia kemungkinan akan datang dalam satu atau dua hari ini, " kata sumber BolaSport.com yang dekat dengan Ezra, Senin siang.

Ezra memang sedang tidak memiliki klub setelah penyerang berusia 19 tahun tersebut memutuskan tidak memperpanjang kontraknya bersama Jong Ajax.

Beberapa waktu lalu, Ezra sempat mengikuti seleksi di Bolton Wanderers tetapi dia gagal.

Lantaran mengikuti seleksi di Bolton, Ezra tidak dibawa Luis Milla untuk mengikuti Kualifikasi Piala Asia U-23 2018, beberapa waktu lalu.

Skuad Garuda Muda membutuhkan Ezra karena keterbatasan penyerang murni.

Ahmad Nur Hardianto tidak akan dibawa ke SEA Games karena penyerang Persela Lamongan tersebut diperkirakan belum pulih dari cedera paha.

Dengan demikian, stok penyerang yang tersisa adalah Marinus Mariyanto dan Ezra Walian.

Tugas timnas meraih medali di SEA Games tidak mudah. Evan Dimas dan kawan-kawan bersaing dengan Thailand, Vietnam, Kamboja, Timor Leste, dan Filipina.

https://bola.kompas.com/read/2017/08/07/13344228/ezra-walian-ikut-seleksi-di-west-ham-

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke