Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pentolan Viking Pastikan Bobotoh Patuhi Keputusan Komdis PSSI

Salah satu laga yang dilarang dihadiri oleh bobotoh yakni menjamu PS TNI di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Sabtu (5/8/2017). Kepastian mengenai larangan tersebut dipertegas oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Ratu Tisha Destria.

Sebelumnya, dalam laman Persib diberitakan, bobotoh bisa menyaksikan pertandingan kandang kontra PS TNI dengan catatan tidak menggunakan atribut.

"Kami sebagai bobotoh menghormati keputusan dari PSSI seperti itu. Kalau tidak boleh datang ya gak akan datang," kata Yana di Stadion Persib, Jalan Ahmad Yani, Kota Bandung, Selasa (1/8/2017).

Hanya, Yana meminta pihak Komdis tegas dan jelas dalam memberikan keputusan. Dinilai Yana, keputusan Komdis agar bobotoh tidak hadir menemani Persib pada lima pertandingan multitafsir.

"Seharusnya PSSI atau Komdis yang memberikan sanksinya harus lebih jelas. Jangan ngambang dan plin-plan. Kalau tanpa penonton bilang saja tanpa penonton. Jadi pasti dan tegas. Jangan cuman bilang tanpa bobotoh," tegasnya.

Sanksi yang diberikan Komdis ini merupakan buntut dari tingkah laku buruk bobotoh saat laga kandang kontra Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kota Bandung, Sabtu (22/7/2017).

Pada pertandingan yang berakhir imbang tersebut, bobotoh terbukti melakukan beberapa pelanggaran di antaranya  pelemparan botol air mineral ke dalam lapangan dan menyalakan flare.

https://bola.kompas.com/read/2017/08/02/06220048/pentolan-viking-pastikan-bobotoh-patuhi-keputusan-komdis-pssi

Terkini Lainnya

Daftar Juara Liga Inggris dalam 10 Musim Terakhir: Man City Terbanyak

Daftar Juara Liga Inggris dalam 10 Musim Terakhir: Man City Terbanyak

Liga Inggris
Klopp Berpisah dengan Liverpool, Pimpin Nyanyian untuk Arne Slot

Klopp Berpisah dengan Liverpool, Pimpin Nyanyian untuk Arne Slot

Liga Inggris
Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

Liga Indonesia
Arsenal Sudah Coba Semua, Catat Rekor Bersejarah, Tetap Gagal Juara

Arsenal Sudah Coba Semua, Catat Rekor Bersejarah, Tetap Gagal Juara

Liga Inggris
Jurus Madura United Tembus Final Championship Series Liga 1

Jurus Madura United Tembus Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Man City Juara Liga Inggris, Guardiola Isyaratkan Perpisahan

Man City Juara Liga Inggris, Guardiola Isyaratkan Perpisahan

Liga Inggris
PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

PSSI Tunjuk Eks Bupati Tangerang sebagai Manajer Timnas U17 dan U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Man City Juara, Saat Kata-kata Klopp Picu Air Mata Guardiola...

Liga Inggris
Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Jadwal Final Championship Series Liga 1, Persib Vs Madura United

Liga Indonesia
Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Akhir Kisah Klopp di Liverpool, The Normal One Sang Penggebah Keraguan

Liga Inggris
Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Man City Juara Premier League, Kehebatan Guardiola Si Mesin Trofi

Liga Inggris
Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Top Skor Liga Inggris: Haaland Raih Sepatu Emas, Ikuti Jejak Henry dan RVP

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Hasil Liga Inggris: Man City Juara, Klopp Pamit, Rekor Buruk MU

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Hasil Roma Vs Genoa: Lukaku Cetak Gol, 10 Pemain Serigala Menang

Liga Italia
Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Hasil Liga Spanyol: Sensasi Sorloth Tahan Madrid, Barca Libas Rayo 3-0

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke