Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Iniesta Menanggapi Insiden Neymar-Semedo

Kejadian itu disebabkan oleh tackling yang dilakukan Semedo kepada Neymar. Merasa Semedo melakukannya terlalu keras, Neymar marah dan melakukan konfrontasi sehingga terjadilah perkelahian.

Setelah dilerai oleh Sergio Busquets, Neymar pergi dan tak melanjutkan latihan. Hal ini tentu saja mengganggu persiapan tim menjelang pertandingan International Champions Cup 2017 kontra rival abadi mereka, Real Madrid, pada Sabtu (29/7/2017) malam atau Minggu pagi WIB.

Sang playmaker mengakui bahwa keributan antara Neymar dan Semedo itu memang terjadi. Tetapi pemain berusia 33 tahun ini menilai bahwa hal seperti itu biasa terjadi di dalam sesi latihan.

Meskipun demikian, Iniesta berharap kejadian itu tidak berujung pada kepergian Neymar ke PSG, seperti yang saat ini tengah santer diberitakan. PSG dikabarkan siap menebus klausul pelepasan kontrak Neymar senilai 222 juta euro (sekitar Rp 3,4 triliun).

"Memang benar sesuatu telah terjadi, tetapi hal seperti ini sering kali terjadi di dalam sesi latihan. Semua orang kini membicarakan Neymar dan segalanya dibesar-besarkan," kata Iniesta kepada Sportmail.

"Hal-hal seperti ini memang bisa terjadi kapan saja. Keputusan pribadi akan segera diambil oleh Neymar, tetapi tentu kami sangat berharap ia akan tetap bertahan," tambah pengatur serangan tim nasional Spanyol ini.

https://bola.kompas.com/read/2017/07/29/09390078/iniesta-menanggapi-insiden-neymar-semedo

Terkini Lainnya

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke