Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Allegri Bicara soal Pemain Buruan Juventus

Kompas.com - 15/06/2017, 06:51 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber JUARA

KOMPAS.com - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri (49), membantah telah membuat permintaan khusus agar timnya membeli gelandang bertahan Sevilla, Steven N'Zonzi (28).

"Saya tidak mengajukan permintaan. Saya berbicara dengan klub dan membahas kemungkinan soal merekrut pemain yang bisa meningkatkan kualitas skuad kami," kata Massimiliano Allegri kepada Sky Sport Italia, Rabu (14/6/2017).

"Namun, saya tidak mengajukan permintaan karena tidak semua pemain bisa datang ke Juventus," ucap Allegri.

Steven N'Zonzi merupakan pemimpin orkestra Sevilla. Dia rata-rata melepaskan 79,8 operan per pertandingan di La Liga - kasta teratas Liga Spanyol - musim 2016-2017.

Catatan tersebut hanya kalah dari Michael Krohn-Dehli. Namun, N'zonzi beraksi selama 3.067 menit, sedangkan Krohn-Dehli sekadar mencicipi 172 menit.

Allegri juga menolak membahas striker Sampdoria, Patrik Schick.

Baca Juga:

"Patrik Schick belum menjadi pemain Juventus. Jadi, kita sebaiknya tidak membicarakan dia," ujar Allegri.

"Akan tetapi, dia adalah pemain yang bisa melakukan sesuatu di luar kewajaran," tutur Allegri memuji Schick.

Schick dibeli Sampdoria dari Sparta Prague pada 13 Juli 2016. Namun, dia langsung menggemparkan kompetisi Serie A - kasta teratas Liga Italia - dengan mengemas 11 gol dan lima assist pada musim perdananya.

Performa impresif penyerang berusia 21 tahun itu yang membuat Juventus kepincut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com