Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Neymar Tanpa Messi dan Ronaldo ...

Kompas.com - 28/10/2016, 09:47 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com - Kehadiran Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo dianggap menginspirasi Neymar. Demikian pendapat sang ayah, Neymar Senior.

Ketiga pemain masuk dalam daftar 30 calon pemenang Ballon d'Or 2016. Hanya, banyak pihak menilai, Neymar tidak akan meraih gelar bergengsi tersebut selama masih ada Messi dan Ronaldo.

Berbanding terbalik dengan Neymar Senior. Sang ayah justru melihat efek positif dari kehadiran Messi dan Ronaldo terhadap kemampuan Neymar.

"Apabila Messi dan Ronaldo tidak pernah ada, Neymar mungkin juga tiak ada. Kasus serupa terjadi kepada Pele dan Diego Maradona. Keduanya menginspirasi banyak pemain," ucap Neymar Senior.

Gara-gara Messi pula, Neymar memutuskan bergabung dengan Barcelona pada musim panas 2013 dan memilih bertahan untuk waktu yang lama.

Kapten tim nasional Brasil itu baru saja menandatangani kontrak anyar dengan Barcelona hingga 30 Juni 2021.

"Messi adalah idola dari anak saya. Sebuah kepuasan bagi dia bisa bermain di samping Messi," kata sang ayah.

Atas dasar itu, Neymar pun merelakan apabila Ballon d'Or 2016 jatuh ke tangan Messi untuk kali keenam.

"Messi pantas mendapatkannya," ujar pria yang juga merangkap sebagai agen anaknya itu.

Dibandingkan Messi, Ronaldo sebenarnya lebih diunggulkan merengkuh Ballon d'Or karena mengantarkan Real Madrid juara Liga Champions dan Portugal berjaya pada Piala Eropa 2016.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Badminton
Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Liga Indonesia
Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Liga Inggris
Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Liga Inggris
Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com