Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dua Kemenangan Bersejarah Liverpool di Stamford Bridge

Kompas.com - 16/09/2016, 19:54 WIB

KOMPAS.com - Liverpool FC punya dua catatan kemenangan bersejarah di Stamford Bridge. Dua catatan tersebut terjadi pada 2008 dan 2015.

Chelsea 0-1 Liverpool (2008)

Pada 26 Oktober 2008, Liverpool sukses memetik kemenangan 1-0 atas Chelsea di Stamford Bridge. Gol tunggal kemenangan klub berjulukan The Reds dicetak Xabi Alonso.

Kemenangan tersebut menjadi bersejarah bagi Liverpool karena berhasil memutus rekor Chelsea yang tidak pernah kalah dalam 86 pertandingan di Premier League.

Klub berjulukan The Blues tidak pernah kalah saat bermain di Stamford Bridge sejak 20 Maret 2004. Berarti, selama empat tahun Chelsea tidak pernah mengalami kekalahan saat tampil di depan dukungan penuh suporter di Stamford Bridge.

Gol yang dicetak Xabi Alonso tersebut tercipta saat pertandingan baru berlangsung 10 menit. Berawal dari lemparan bola ke dalam, Alonso mendapatkan ruang untuk melepaskan tembakan dari luar kotak penalti.

Kiper Chelsea saat itu, Petr Cech, tidak bisa mengantisipasi tendangan tersebut karena bola berbelok arah setelah mengenai badan Jose Bosingwa.

Susunan pemain

Chelsea FC: Petr Cech, Ashley Cole, John Terry, Ricardo Carvalho, Jose Bosingwa, Frank Lampard, Deco, Florent Malouda, John Obi Mikel, Salomon Kalou, Nicolas Anelka.

Pelatih: Luiz Filipe Scolari.

Liverpool FC: Pepe Reina, Javier Mascherano, Jamie Carragher, Daniel Agger, Fabio Aurelio, Arbeloa, Steven Gerrard, Xabi Alonso, Albert Riera, Dirk Kuyt, Robbie Keane.

Pelatih: Rafael Benitez

Chelsea 1-3 Liverpool (2015)

Kemenangan 3-1 Liverpool atas Chelsea di Stamford Bridge pada 31 Oktober 2015 menjadi bersejarah karena menjadi kemenangan pertama di Stamford Bridge sejak musim 2011-2012.

Selain itu, torehan tiga poin di markas Chelsea tersebut merupakan kemenangan pertama bagi Juergen Klopp sebagai Manajer Liverpool.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan 'Bench' Bali United

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan "Bench" Bali United

Liga Indonesia
Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Liga Spanyol
Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com