Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nilai Minus Martial di Mata Deschamps

Kompas.com - 30/08/2016, 19:35 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com - Pelatih tim nasional Perancis, Didider Deschamps, melihat ada beberapa hal yang perlu diperbaiki Anthony Martial, salah satunya yakni konsistensi.

Martial memang sempat melejit pada awal kiprahnya bersama Manchester United. Dia mencetak 3 gol dari 2 pertandingan Premier League musim 2015-2016.

Setelah itu, Martial justru absen mencetak gol dalam sembilan partai kompetisi teratas Inggris. Secara akumulatif, dia menyumbang 11 gol dari 31 partai liga musim lalu.

"Martial bisa menjadi pembeda karena memiliki kecepatan dan kekuatan. Dia sudah membuktikan kualitasnya," kata Deschamps.

"Namun, dia perlu lebih konsisten dengan mempertahankan level performa dalam beberapa pekan," tutur sang pelatih.

Menurut Deschamps, inkonsistensi Martial juga disebabkan kondisi fisik. Tubuhnya cukup terkuras karena melakoni 5.304 menit pertandingan pada musim lalu.

Akibatnya, penyerang berusia 20 tahun itu kurang bersinar pada Piala Eropa 2016. Dia gagal menyumbang baik gol maupun assist untuk Perancis.

"Martial memang sedikit kurang bugar ketika itu. Namun, dia harus menekan dirinya sedikit lebih keras lagi," ujar Deschamps.

Martial kembali masuk skuad Perancis untuk partai melawan Belarusia pada Pra-Piala Dunia 2018, Selasa (6/9/2016).

Kompas TV Inter Resmikan Transfer Joao Mario
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com