Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Italia Vs Spanyol Bertarung di Juventus Stadium

Kompas.com - 10/06/2016, 06:03 WIB

KOMPAS.com - Federasi Sepak Bola Italia, FIGC, mengumumkan bahwa Juventus Stadium di Turin akan menjadi tempat pertarungan antara Italia versus Spanyol pada kualifikasi PIala Dunia 2016. Duel sesama raksasa sepak bola benua Eropa ini akan berlangsung pada 6 Oktober 2016.

Berdasarkan hasil undian, Azzurri berada di Grup G bersama dengan La Furia Roja. Dua negara ini menjadi favorit untuk lolos ke Rusia pada tahun 2018 karena mereka satu grup dengan tim lemah Albania, Israel, Macedonia dan Liechtenstein.

Laga ini akan menjadi pertandingan kompetitif kedua bagi pelatih baru Giampiero Ventura, yang menggantikan posisi Antonio Conte (Conte mundur setelah Piala Eropa 2016 karena memutuskan menjadi pelatih Chelsea). Ventura akan melakukan debutnya dalam ajang kualifikasi ini melawan Israel pada 5 September di Stadion Haifa International.

Juventus Stadium, yang merupakan markas klub raksasa Serie A, Juventus, sudah dua kali menjadi tuan rumah bagi timnas Italia sejak dibuka pada 2011. Pertama pada 2013 ketika Azzurri menang 2-1 atas Republik Ceska dalam pertandingan kualifikasi PIala Dunia 2014 dan pada bulan Maret lalu untuk pertandingan persahabatan melawan Inggris, yang berakhir imbang 1-1.

Italia dan Spanyol sudah bertemu sebanyak 34 kali. Duel terakhir yang berujung imbang 1-1 terjadi pada 24 Maret di Udine. Secara keseluruhan, kedua tim berbagi 10 kemenangan dan 14 kali imbang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com