Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video:10 Kandidat Gol Terbaik 2015

Kompas.com - 07/11/2015, 06:16 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber FIFA

ZURICH, KOMPAS.com - FIFA telah menyortir sepuluh nominasi untuk Puskas Award 2015, penghargaan untuk pemain yang mencetak gol terbaik. Kompetisi Liga Champions hanya diwakili oleh satu nominasi.

Gol gelandang AS Roma, Alessandro Florenzi, ke gawang Barcelona pada 16 September 2015 menjadi satu-satunya wakil dari Liga Champions. Ketika itu, Florenzi melepaskan tembakan dari jarak 36 meter.

Rentang waktu dibatasi antara 27 September hingga 23 September 2015. Jumlah kandidat dipangkas menjadi tiga pada 30 November 2015 dan pemenang diumumkan pada 11 Januari 2016, ketika FIFA menggelar malam penghargaan Ballon d'Or di Zurich.

Pada edisi sebelumnya, gol James Rodriguez menjadi pemenang Puskas Award. Total 42 persen pemilik suara menjatuhkan pilihan untuk gol James ke gawang Uruguay pada Piala Dunia 2014.

Berikut ini adalah video 10 nominasi Puskas Award 2015:

David Ball (Fleetwood Town Vs Preston North End, 29 Maret 2015)

Gonzalo Castro (Real Sociedad Vs Deportivo La Coruna, 12 April 2015)

Alessandro Florenzi (AS Roma Vs Barcelona, 16 September 2015)

Wendell Lira (Atletico-GO Vs Goianesia, 11 Maret 2015)

Carli Lloyd (Amerika Serikat Vs Jepang, 5 Juli 2015)

Lionel Messi (Athletic Bilbao Vs Barcelona, 30 Mei 2015)

Philippe Mexes (AC Milan Vs Inter Milan, 25 Mei 2015)

Marcel Ndjeng (SC Paderborn Vs Bolton Wanderers, 13 Juli 2015)

Esteban Ramirez (Herediano Vs Deportivo Saprissa, 2 November 2015)

Carlos Tevez (Juventus Vs Parma, 9 November 2014)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com