Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jarang Pemain Bisa Cetak Gol seperti Coutinho

Kompas.com - 23/02/2015, 18:02 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Liverpool
SOUTHAMPTON, KOMPAS.com - Penyerang Liverpool,  Raheem Sterling, memuji gol cantik yang dilesakkan Philippe Coutinho ke gawang Southampton, pada pertandingan lanjutan Premier League, di St Mary Stadium, Minggu (22/2/2015). Pertandingan tersebut berakhir untuk kemenangan si Merah dengan skor 2-0.

Coutinho membuka keunggulan Liverpool lewat gol yang diciptakannya pada menit ketiga. Gol tersebut berawal dari umpan Lazar Markovic kepada Coutinho di luar kotak penalti. Pemain asal Brasil itu pun langsung melepaskan tendangan melengkung yang masuk ke pojok atas kanan gawang Southampton.  

"Itu (gol Coutinho) sebuah tendangan luar biasa dari Philippe. Saat menguasai bola, dia tidak memiliki pemikiran apapun. Itu penyelesaian akhir luar biasa," puji Sterling.

"Tidak banyak pemain di dunia yang bisa mencetak gol seperti itu. Phil memiliki talenta luar biasa dalam mengumpan tetapi Anda bisa melihatnya dia juga memiliki kemampuan mencetak gol yang indah dilihat," lanjutnya.

Sterling sendiri mencetak gol pada pertandingan tersebut yakni pada menit ke-75. Berawal dari kesalahan bek Southampton. Bola berhasil dicuri Moreno yang kemudian memberikan bola kepada Sterling. Sterling kembali membagi bola kepada Moreno yang langsung melepaskan umpan tarik ke tengah kotak penalti.

Bola umpan Moreno itu berhasil dihalau oleh Morgan Schneiderlin. Akan tetapi, karena upaya Schneiderlin menghalau tidak sempurna, sehingga bola liar langsung disambar Sterling.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Sports
Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com