Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Real Madrid Masih Tertahan di Kandang Elche

Kompas.com - 23/02/2015, 03:49 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

ELCHE, KOMPAS.com - Real Madrid untuk sementara masih ditahan imbang Elche dengan skor 0-0 pada babak pertama laga Divisi Primera di Stadion Manuel Martinez Valero, Elche, Minggu (22/2/2015).

Real Madrid menurunkan barisan penyerang terbaiknya dengan trio Gareth Bale, Karim Benzema, dan Cristiano Ronaldo. Sementara, Pepe juga kembali bermain menemani Raphael Varane di lini belakang.

Meski demikian, beberapa peluang Real Madrid gagal berujung gol. Rapatnya barisan belakang Elche membuat Ronaldo dkk kesulitan membobol gawang Przemyslaw Tyton.

Peluang terbaik hanya didapat Benzema beberapa menit jelang babak pertama usai. Benzema sebenarnya berhasil mencetak gol melalui tendangan salto. Namun, wasit Ignacio Iglesias lebih dahulu menilai Benzema terjebak offside. Skor babak pertama berakhir imbang tanpa gol.

Susunan pemain

Elche: 25-Przemyslaw Tyton; 2-Damian Suarez, 3-Enzo Roco, 4-David Lomban, 21-Edu Albacar; 8-Adrian, 24-Mario Pasalic; 17-Victor Rodriguez, 20-Faycal Fajr, 7-Aaron Niguez; 22-Jonathas

Pelatih: Fran Escriba

Real Madrid: 1-Iker Casillas; 15-Daniel Carvajal, 3-Pepe, 2-Raphael Varane, 12-Marcelo; 16-Lucas Silva, 8-Toni Kroos, 23-Isco; 11-Gareth Bale, 9-Karim Benzema, 7-Cristiano Ronaldo

Pelatih: Carlo Ancelotti

Wasit: Ignacio Iglesias

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Timnas Indonesia
Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Timnas Indonesia
Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Timnas Indonesia
Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Timnas Indonesia
Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Liga Inggris
Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Liga Inggris
Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Liga Indonesia
Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Como 1907, Sentuhan Indonesia dalam Wajah Internasional Serie A

Liga Italia
Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2024, Mulai 14.00 WIB

Timnas Indonesia
Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Arne Slot Belajar dari Guardiola, Bisa Hibur Liverpool seperti Klopp

Liga Inggris
Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Liga Italia
Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com