Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ribery Tegaskan Takkan Kembali Bela Perancis

Kompas.com - 11/09/2014, 16:37 WIB
KOMPAS.com - Gelandang Bayern Muenchen, Franck Ribery, menegaskan bahwa dirinya tak punya niat untuk kembali membela tim nasional Perancis, setelah membuat keputusan pensiun dari level internasional pada awal musim panas ini.

Pemain berusia 31 tahun ini mendapat kritikan keras dari Michel Platini karena pensiun dari timnas. Bahkan Presiden UEFA tersebut mengancam Ribery dengan sanksi larangan bermain jika dia tak mau menggubris panggilan pelatih Didier Deschamps.

Namun, Ribery, yang absen pada putaran final Piala Dunia 2014 lalu karena cedera, menegaskan bahwa masalah itu sudah dibicarakan dengan Deschamps. Kini, dia ingin fokus membela klubnya, Bayern, untuk meraih gelar bergengsi di Bundesliga maupun di Eropa.

"Aku sudah mengatakan sebelumnya bahwa aku pensiun dari sepak bola internasional dan aku tidak akan kembali," ujar Ribery kepada Der Welt.

"Aku sudah berdiskusi tentang hal ini dengan pelatih Perancis Deschamps dan kami sudah mencapai kesepakatan mengenai hal tersebut."

"Aku ingin fokus sepenuhnya kepada Bayern Muenchen di masa mendatang. Itulah apa yang ingin aku katakan mengenai hal tersebut. Aku tak terlibat dalam politik mengenai keputusanku ini."

Sepanjang kariernya bersama Les Bleus, Ribery tampil sebanyak 81 kali dan mencetak 16 gol.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Sports
Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Liga Inggris
Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Liga Inggris
Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Sports
Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Liga Inggris
Sisi Kebanggaan Shin Tae-yong terhadap Timnas Indonesia

Sisi Kebanggaan Shin Tae-yong terhadap Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Pesan Arteta Usai Arsenal Gagal Juara Liga Inggris 2023-2024

Pesan Arteta Usai Arsenal Gagal Juara Liga Inggris 2023-2024

Liga Inggris
Hodak Tanggapi Borneo FC Gugur dari Format Championship Series Liga 1

Hodak Tanggapi Borneo FC Gugur dari Format Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Madura United: Maung Analisis Kekuatan Lawan

Persib Bandung Vs Madura United: Maung Analisis Kekuatan Lawan

Liga Indonesia
Gelandang Man City Ungkap Faktor Arsenal Gagal Juara Liga Inggris

Gelandang Man City Ungkap Faktor Arsenal Gagal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal dan Hasil Undian Malaysia Masters 2024: Indonesia Kirim 13 Wakil

Jadwal dan Hasil Undian Malaysia Masters 2024: Indonesia Kirim 13 Wakil

Badminton
Daftar Top Skor Liga Spanyol: Sorloth Quattrick, Tinggalkan Bellingham

Daftar Top Skor Liga Spanyol: Sorloth Quattrick, Tinggalkan Bellingham

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com