Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ancelotti Ungkap Masalah Madrid saat Lawan Cordoba

Kompas.com - 26/08/2014, 09:00 WIB
MADRID, KOMPAS.com - Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti mengakui, timnya kesulitan saat menghadapi Cordoba, pada laga perdana Primera Division, di Santiago Bernabeu, Senin (25/8/2014). Meski begitu, menurut Ancelotti, hal terpenting dari laga itu adalah kemenangan.

Madrid memenangi laga itu dengan skor 2-0. Gol dicetak oleh Karim Benzema (30) dan Cristiano Ronaldo (90).

Menurut catatan ESPN, sepanjang laga, Madrid membukukan penguasaan bola 64 persen dan melepaskan delapan tembakan akurat dari 14 usaha. Adapun Cordoba melepaskan dua tembakan titis dari delapan percobaan.

"Kami harus bermain lebih cepat dan meningkatkan tempo permainan, Yang penting adalah memulai musim dengan kemenangan. Kami kesulitan, tetapi segalanya berjalan dengan baik. Tim ini seimbang. Kami mengendalikan pertandingan dengan baik dan tak memberikan banyak kesempatan (kepada lawan)," ulas Ancelotti.

"Kami tak bermain pada tempo tinggi. Namun, kami menguasai bola dan tim ini seimbang. Wajar kami mengalami penurunan tempo sedikit. Saya melakukan perubahan untuk meningkatkan tempo. Ini bukan keputusan taktis. Ini soal tempo," lanjutnya.

Ancelotti juga mengatakan, bahwa Benzema dan Ronaldo tidak tampil dalam kondisi fisik seratus persen bugar.

"(Benzema) bermain dengan sangat baik. Ketika ia mencetak gol, semua orang menjadi lebih gembira. Namun, saya selalu mengapresiasi kerja kerasnya, sekalipun ia tak mencetak gol. Ia tak berada dalam kondisi fisik seratus persen, seperti pemain lainnya. Namun, yang mengkhawatirkana dalah jika ia berada dalam kondisi fisik seratus persen pada tahap musim seperti saat ini," ungkap Ancelotti.

"(Cristiano Ronaldo) sama seperti pemain lainnya (tidak bugar seratus persen). Kami telah berlatih aerobik. Sekarang, kami harus meningkatkan kekuatan, tempo, dan kecepatan. Pekan ini kami akan melatih aspek-aspek itu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Juventus Tahan Bologna, Makna Pelukan Montero dan Thiago Motta

Liga Italia
Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Marc Klok Kecewa Tak Masuk Timnas Indonesia, Hormati Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

Liga Indonesia
AC Milan Cari Pengganti Pioli, De Zerbi Menarik Hati Usai 'Nopetegui'

AC Milan Cari Pengganti Pioli, De Zerbi Menarik Hati Usai "Nopetegui"

Liga Italia
Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Alasan Liverpool Perkenalkan Arne Slot sebagai Pelatih, Bukan Manajer

Liga Inggris
Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Daftar Skuad Argentina untuk Copa America 2024: Messi Ada, Tanpa Dybala

Internasional
Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Jadwal Malaysia Masters 2024, 3 Wakil Indonesia Beraksi pada Hari Pertama

Badminton
Jay Idzes 'Solid dan Konkret', Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Jay Idzes "Solid dan Konkret", Venezia Libas Palermo, Jaga Asa ke Serie A

Liga Italia
Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Hasil Bologna Vs Juventus 3-3: Drama 6 Gol, Nyonya Bangkit dalam 8 Menit

Liga Italia
Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liga Inggris
David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

Liga Indonesia
Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia
16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

Sports
Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com