Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelatih Portugal Buka-bukaan "Kelakuan" Ronaldo di Brasil

Kompas.com - 01/07/2014, 16:35 WIB
Azwar Ferdian

Penulis

Sumber GOAL
PORTO, KOMPAs.com - Portugal harus pulang lebih cepat dari Piala Dunia 2014, setelah gagal bersinar di Grup G dan kalah bersaing dengan Jerman serta Amerika Serikat. Pelatih Paulo Bento lebih menyebut kegagalan Portugal tak lepas dari menurunnya performa Cristiano Ronaldo.

Bento mengatakan, Ronaldo sama sekali tak nyaman ditempatkan sebagai ujung tombak di lini depan. Akibatnya, permainan CR7 jadi tidak berkembang dan membuat Portugal dengan mudah ditekuk oleh Jerman serta ditahan imbang Amerika Serikat.

Cederanya dua striker Hugo Almeida dan Helder Postiga, membuat Bento tidak punya banyak pilihan, selain menempatkan Ronaldo sebagai striker. Menurut Bento, Ronaldo tidak bisa berkreasi lebih apalagi bila dikawal lebih dari satu pemain lawan.

"Saya tidak pernah berpikir Ronaldo akan ditempatkan sebagai ujung tombak. Itu bukan keputusan terbaik, karena dia tidak nyaman pada posisi itu. Seharusnya dia memberitahu saya sejak awal," kata Bento kepada TV1, seperti dikutip Goal, Selasa (1/7/2014).

Selain tidak nyaman sebagai bomber, pemilik FIFA Ballon d'Or 2014 ini juga tidak dalam kondisi fit 100 persen. Hanya, pemain milik Real Madrid ini ngotot ikut berlatih dan bertanding penuh dalam laga fase grup.

"Ketika sampai di pusat pelatihan dia tidak fit 100 persen. Tapi kemudian Ronaldo mampu untuk berlatih dan bermain. Saat pertandingan dia bermain dengan susah payah sambil menahan rasa sakit. Dia tidak akan saya mainkan bila memang dia mengatakan belum fit," tutup pelatih tim berjuluk Seleccao ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Borneo FC Vs Bali United: Huistra Beri Makna untuk Peringkat Tiga

Borneo FC Vs Bali United: Huistra Beri Makna untuk Peringkat Tiga

Liga Indonesia
Persib dan Bobotoh Saling Rangkul, demi Raih Mimpi Juara Liga 1

Persib dan Bobotoh Saling Rangkul, demi Raih Mimpi Juara Liga 1

Liga Indonesia
Marco van Basten Desak Man United untuk Pertahankan Ten Hag

Marco van Basten Desak Man United untuk Pertahankan Ten Hag

Liga Inggris
Hasil Timnas Putri Indonesia Vs Singapura 5-1: Roket Marsela dan Claudia, Garuda Pertiwi Pesta

Hasil Timnas Putri Indonesia Vs Singapura 5-1: Roket Marsela dan Claudia, Garuda Pertiwi Pesta

Timnas Indonesia
Singapore Open 2024: Fikri/Bagas Bekuk Ahsan/Hendra, Lolos dari Lubang Jarum

Singapore Open 2024: Fikri/Bagas Bekuk Ahsan/Hendra, Lolos dari Lubang Jarum

Badminton
Shin Tae-yong Jelaskan Tujuan Laga Uji Coba Indonesia Vs Tanzania

Shin Tae-yong Jelaskan Tujuan Laga Uji Coba Indonesia Vs Tanzania

Timnas Indonesia
Rekap Hasil Singapore Open 2024: Gregoria ke 16 Besar, Ahsan/Hendra Tersingkir

Rekap Hasil Singapore Open 2024: Gregoria ke 16 Besar, Ahsan/Hendra Tersingkir

Badminton
STY Minta Timnas Indonesia Dikawal Ketat, Singgung Kenyamanan Pemain

STY Minta Timnas Indonesia Dikawal Ketat, Singgung Kenyamanan Pemain

Timnas Indonesia
Hasil Singapore Open 2024: Fikri/Bagas ke 16 Besar, Sengit Lawan The Daddies

Hasil Singapore Open 2024: Fikri/Bagas ke 16 Besar, Sengit Lawan The Daddies

Badminton
Ukir Sejarah Baru di Al Nassr, Ronaldo Sebut Rekor yang Memilihnya

Ukir Sejarah Baru di Al Nassr, Ronaldo Sebut Rekor yang Memilihnya

Liga Lain
STY Sebut Jay Idzes Absen Lawan Irak, 4 Pemain Belum Gabung Latihan Timnas Indonesia

STY Sebut Jay Idzes Absen Lawan Irak, 4 Pemain Belum Gabung Latihan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Punya Kualitas Standar Internasional, Le Minerale Siap Penuhi Kebutuhan Mineral Atlet Kelas Dunia di Indonesia Open 2024

Punya Kualitas Standar Internasional, Le Minerale Siap Penuhi Kebutuhan Mineral Atlet Kelas Dunia di Indonesia Open 2024

Badminton
Saat Shin Tae-yong Jadi “Kucing” di Latihan Timnas Indonesia…

Saat Shin Tae-yong Jadi “Kucing” di Latihan Timnas Indonesia…

Timnas Indonesia
Selangkah Lagi Achmad Jufriyanto Raih Gelar Kedua bersama Persib

Selangkah Lagi Achmad Jufriyanto Raih Gelar Kedua bersama Persib

Liga Indonesia
Madura United Vs Persib, Kondisi Kini Hugo Gomes Jelang Final Leg 2

Madura United Vs Persib, Kondisi Kini Hugo Gomes Jelang Final Leg 2

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com