Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wenger: Saya Akan Tonton City vs Chelsea

Kompas.com - 03/02/2014, 07:42 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

Sumber Arsenal
LONDON, KOMPAS.com - Manajer Arsenal Arsene Wenger mengatakan, dirinya akan menyaksikan pertandingan Premier League antara Manchester City dan Chelsea, yang akan berlangsung di Etihad, Senin (3/2/2014), karena pertandingan itu akan berdampak pada timnya.

"Saya akan menyaksikan pertandingan itu dengan penuh minat karena ini adalah pertandingan antara dua kompetitor kami dan selalu menarik melihat bagaimana mereka berlaku," ujar Wenger.

"Kami meraih poin penuh, sementara tim lain seperti Liverpool dan Manchester United tidak (meraih poin penuh) pada akhir pekan ini dan menurut saya, kita tahu bahwa hasil yang kami raih di Emirates akan sangat penting sampai kompetisi selesai," lanjutnya.

Arsenal saat ini menguasai klasemen dengan nilai 55. Mereka unggul dua angka dari City di tempat kedua dan lima angka dari Chelsea di peringkat ketiga. Arsenal sudah memainkan 24 pertandingan, sementara City dan Chelsea telah memainkan 23 pertandingan.

Arsenal naik ke puncak klasemen setelah menang 2-0 atas Crystal Palace, di Emirates, Minggu (2/2/2014). Dua gol Arsenal dicetak oleh Alex Oxlade-Chamberlain (47, 73).

"Yang harus saya katakan adalah bahwa stabilitas pertahanan kami tidak mengkhawatirkan tim dan itu memungkinkan kami untuk terus bermain dengan cara yang kami inginkan, bahkan ketika kami tak mencetak gol pada awal-awal pertandingan, dan itu yang terjadi hari ini (saat melawan Palace)," ulas Wenger.

"Pada laga di kandang, kami tak kebobolan dan itu tentu berarti bahwa Anda tak perlu sangat khawatir dengan permainan Anda," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com