Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

MU dan Newcastle Masih Bermain Imbang 0-0

Kompas.com - 07/12/2013, 20:39 WIB
Alsadad Rudi

Penulis

MANCHESTER, KOMPAS.com - Manchester United masih bermain imbang 0-0 dengan Newcastle United, pada babak pertama pertandingan lanjutan Premier League yang berlangsung di Stadion Old Trafford, Manchester, Sabtu (7/12/2013). Pertandingan babak pertama relatif seimbang, kedua tim silih berganti melakukan penyerangan.

Peluang terbaik MU didapat pada menit ke-11, namun tendangan keras Tom Cleverley di tengah kotak penalti Newcastle, masih dapat dihalau Fabricio Coloccini. Bola jatuh ke kaki Robin Van Persie, yang kemudian kembali mengumpan ke Cleverley. Namun tendangannya dapat dengan mudah ditangkap Tim Krul.

Sementara Newcastle mendapatkan peluang emas pada menit ke-18 melalui Loic Remy. Namun sundulannya, memanfaatkan sepak pojok Moussa Sissoko, menyamping di sisi kanan gawang David De Gea.

Di pengujung babak pertama, Mathieu Debuchy sempat melepaskan tendangan keras dari luar kotak penalti. Namun tendangannya dapat dipatahkan De Gea.

Statistik Soccerway mencatat, MU melakukan penguasaan bola sebesar 47 persen, sementara Newcastle 53 persen.

- Susunan pemain

Manchester United: 1-David De Gea, 2-Rafael, 6-Jonathan Evans, 15-Nemanja Vidic, 3-Patrice Evra, 4-Phil Jones, 23-Tom Cleverley, 17-Nani, 14-Javier Hernandez, 44-Adnan Januzaj, 20-Robin Van Persie
Manajer: David Moyes

Newcastle United: 1-Tim Krul, 4-Davide Santon, 2-Fabricio Coloccini, 6-Mike Williamson, 26-Mathieu Debuchy, 24-Cheikh Tiote, 4-Yohan Cabaye, 7-Moussa Sissoko, 8-Vurnon Anita, 11-Yoan Gouffran, 14-Loic Remy
Manajer: Alan Pardew

Wasit: Andre Marriner

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com