Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gelar Persipura Angkat Harkat Papua

Kompas.com - 31/07/2013, 21:26 WIB
Lariza Oky Adisty

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Ketua Harian Persipura Jayapura La Siya mengakui, kesuksesan Persipura menjuarai Indonesia Super League (ISL) tak lepas dari peranan semua pihak. La Siya pun tak ragu mendedikasikan gelar juara ini untuk seluruh warga Papua.

"Saya kira semua berperan. Pemain, manajer, pelatih, dan ketua umum. Gelar ini juga bukan hanya untuk Persipura, tetapi untuk masyarakat Papua. Gelar ini mengangkat harkat dan martabat Papua," kata La Siya melalui telepon, Rabu (31/7/2013).

Persipura mengunci gelar setelah membungkam Persiwa Wamena 2-0 lewat gol Boaz Salossa dan Patrich Wanggai. La Siya pun punya harapan khusus untuk Boaz.

"Target kami mewujudkan gelar individual untuk Boaz. Kami ingin dia jadi top scorer," kata La Siya.

Berkat raihan tiga poin tersebut dengan empat pertandingan tersisa, Persipura kokoh di puncak klasemen sementara ISL dengan poin 73 dari total 29 pertandingan, unggul 17 angka atas Arema Indonesia di peringkat kedua. Poin tersebut sudah tidak dapat dikejar lagi oleh Arema yang hanya bisa mengumpulkan poin maksimal 71 dari total lima laga tersisa.

Namun, La Siya mengisyaratkan kubunya tak akan mengalah. Mereka akan tetap berusaha memenangi pertandingan. Namun, ia mengakui rencana pelatih Jacksen F Thiago untuk memainkan lebih banyak pemain-pemain lapis keduanya.

"Coach Jacksen sebelumnya menyatakan akan memberi kesempatan pemain-pemain muda lebih banyak dimainkan di sisa pertandingan. Kami menganggap mereka pemain-pemain yang berpotensi dan akan matang agar musim depan sudah bisa bersaing dengan seniornya. Tapi, bukan berarti kami akan mengalah. Empat pertandingan terakhir kami tidak akan main mata dan berusaha memenangi pertandingan," pungkas La Siya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Internasional
Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Internasional
Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan 'Singa-singa Muda'

Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan "Singa-singa Muda"

Liga Lain
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Sports
Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Badminton
Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Liga Italia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Tanzania, Laga Persiapan Lawan Irak dan Filipina

Jadwal Timnas Indonesia Vs Tanzania, Laga Persiapan Lawan Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Hasil Almeria Vs Barcelona, Dwigol Pemuda 21 Tahun Bawa Barca Menang

Hasil Almeria Vs Barcelona, Dwigol Pemuda 21 Tahun Bawa Barca Menang

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com