Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Neymar: Ini Mimpi yang Jadi Nyata!

Kompas.com - 04/06/2013, 00:58 WIB

BARCELONA, KOMPAS.com — Rekrutan terbaru Barcelona, Neymar, tak kuasa menahan kegembiraannya saat dipertemukan untuk pertama kali dengan para penggemar Barcelona di Stadion Camp Nou, Senin (3/6/2013) sore waktu setempat. Ia pun mengungkapkan kegembiraannya dengan menyebut bahwa pindah ke Barcelona tak ubahnya mimpi yang jadi nyata.

"Aku sangat gembira. Berada di Barcelona rasanya sangat emosional. Menjadi pemain Barcelona sangat menggembirakan. Terima kasih, momen ini terasa seperti mimpi yang jadi nyata," kata pemain berusia 21 tahun ini.

Dalam perkenalan tersebut, Neymar pun mengungkapkan ambisinya membantu klub barunya serta calon rekan setimnya, Lionel Messi.

"Aku ingin membantu tim ini. Barcelona lebih dari sebuah klub. Aku juga ingin membantu Messi terus menjadi pemain terbaik dunia," lanjutnya.

Neymar tiba di Barcelona hanya berselang satu hari setelah memperkuat Brasil melawan Inggris di Stadion Maracana, Rio de Janeiro, Brasil. Dalam laga berkesudahan 2-2 tersebut, Neymar tampil penuh selama 90 menit, tetapi ia gagal bersinar dan mencetak gol.

Barcelona resmi mengumumkan transfer Neymar pekan lalu setelah sempat menjalani diskusi alot dengan Santos selaku pemilik lama pemain berusia 21 tahun ini. Selain Barcelona, sang pesaing Real Madrid juga turut meminati jasa Neymar. Namun, sang pemain rupanya memilih berlabuh ke Camp Nou dengan harga transfer yang disebut Transfermarkt bernilai 26,4 juta poundsterling dan berdurasi lima tahun. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penjelasan PSSI soal Situasi Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Penjelasan PSSI soal Situasi Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Euro 2024: Potret Antusiasme Fans Denmark-Serbia Banjiri Allianz Arena

Euro 2024: Potret Antusiasme Fans Denmark-Serbia Banjiri Allianz Arena

Internasional
Link Live Streaming Chile Vs Argentina, Kickoff 08.00 WIB

Link Live Streaming Chile Vs Argentina, Kickoff 08.00 WIB

Internasional
Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Internasional
Kehilangan Terbesar Madura United, Hugo Gomes

Kehilangan Terbesar Madura United, Hugo Gomes

Liga Indonesia
Perancis Vs Polandia, Masalah Lain Dialami Mbappe Saat Pakai Topeng

Perancis Vs Polandia, Masalah Lain Dialami Mbappe Saat Pakai Topeng

Internasional
Klasemen Peringkat 3 Terbaik Euro 2024, Belanda-Slovenia Lolos 16 Besar

Klasemen Peringkat 3 Terbaik Euro 2024, Belanda-Slovenia Lolos 16 Besar

Internasional
Luapan Tak Sangka Slovenia Lolos 16 Besar Euro untuk Kali Pertama...

Luapan Tak Sangka Slovenia Lolos 16 Besar Euro untuk Kali Pertama...

Internasional
Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024: Inggris, Denmark, Perancis Melaju

Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024: Inggris, Denmark, Perancis Melaju

Internasional
Hasil Euro 2024 dan Klasemen Akhir Grup C-D: Inggris Juara Grup, Perancis Kedua, Belanda Kalah

Hasil Euro 2024 dan Klasemen Akhir Grup C-D: Inggris Juara Grup, Perancis Kedua, Belanda Kalah

Internasional
Luapan Kecewa Koeman Belanda Kalah dari Austria: Mengerikan...

Luapan Kecewa Koeman Belanda Kalah dari Austria: Mengerikan...

Internasional
Teddy Tjahjono Mundur dari Persib, Standar Tinggi bagi Pengganti

Teddy Tjahjono Mundur dari Persib, Standar Tinggi bagi Pengganti

Liga Indonesia
Hasil Inggris Vs Slovenia: Mubazirnya 694 Umpan The Three Lions

Hasil Inggris Vs Slovenia: Mubazirnya 694 Umpan The Three Lions

Internasional
Hasil Denmark Vs Serbia, 10 Tembakan Bawa Eriksen dkk ke 16 Besar

Hasil Denmark Vs Serbia, 10 Tembakan Bawa Eriksen dkk ke 16 Besar

Internasional
Hasil Belanda Vs Austria, Lahirnya 2 Gol Bersejarah

Hasil Belanda Vs Austria, Lahirnya 2 Gol Bersejarah

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com