Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terry Pasti Absen di Piala FA

Kompas.com - 11/02/2010, 10:39 WIB

LIVERPOOL, KOMPAS.com — Bek tengah sekaligus kapten Chelsea, John Terry, sudah pasti absen dalam duel Piala FA akhir pekan ini. Terry baru tampil lagi pada 20 Februari.

Absennya Terry itu bukan karena cedera, melainkan permasalahan dengan istrinya, Toni Poole. Sejak skandal seks Terry dan Vanessa Perroncel terungkap, Terry sibuk menyelamatkan hubungannya dengan Toni.

Toni saat ini sedang berada di Dubai, Qatar. Terry akan menyusul ke negara Timur Tengah itu lewat penerbangan Kamis (11/2/2010). Pelatih Carlo Ancelotti mengizinkan Terry berlibur bersama istrinya sampai masalah pribadi mereka selesai.

"Dia tidak akan bermain lawan Cardiff di Piala FA pada Sabtu (13/2/2010). Carlo Ancelotti memberinya waktu libur," kata asisten pelatih Ray Wilkins seusai laga versus Everton, Rabu malam. "Mereka sudah ngobrol dan memutuskan hal itu akan jadi hal terbaik."

Dalam laga versus Everton itu, Chelsea mengalami kekalahan 1-2. Gol kedua "The Toffees" dicetak oleh Louis Saha setelah Terry gagal menahan umpan lambung dari lawan. Kesalahan itu dimaklumi oleh Wilkins dan tidak berhubungan dengan masalah pribadi yang dialami sang kapten.

"John telah bermain baik sepanjang musim. Jika kekalahan ini karena kesalahannya, itu hanya kesalahan kecil," kata Wilkins seraya memuji penampilan Saha.

Pujian kepada Terry juga disampaikan Pelatih Everton David Moyes. "John Terry seorang bek tengah papan atas dan jika mereka (Chelsea) tidak menginginkannya, kami akan menggaetnya," kata Moyes.

Terry kemungkinan sudah akan tampil dalam duel Liga Inggris melawan Wolverhampton pada Sabtu (20/2/2010). (AFP)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Liga Spanyol
Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Liga Inggris
Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com