Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Demi Inter, Messi Berusaha Tampil

Kompas.com - 23/11/2009, 07:07 WIB

BARCELONA, KOMPAS.com — Media-media Spanyol memberitakan, pemain sayap Barcelona, Lionel Messi, berpeluang pulih lebih cepat sehingga bisa menghadapi Inter Milan dalam lanjutan babak penyisihan Liga Champions, Selasa (24/11). Menurut mereka, informasi ini didapat dari tim medis Barcelona.

Messi mendapat cedera kaki ketika Barcelona menghadapi Athletic Bilbao dalam lanjutan Divisi Primera, akhir pekan silam. Dugaan awal, Messi tidak akan bisa tampil melawan Inter.

Keadaan itu jelas membuat posisi Barcelona terjepit. Pasalnya, sebelum Messi cedera, ada tiga pemain utama yang sulit diharapkan bisa tampil melawan Inter. Mereka itu adalah Kolo Toure, Eric Abidal, dan Zlatan Ibrahimovic.

Mengingat ketatnya persaingan Liga Champions dan rawannya posisi di klasemen Grup F, Barcelona jelas membutuhkan semua pemain terbaiknya untuk melawan Inter. Berita soal kemungkinan kembalinya Messi dipastikan akan mendongkrak optimisme dan kepercayaan diri tim.

Meski begitu, Barcelona tetap mengutamakan kepentingan Messi dan pemain lainnya di atas prestasi klub. Mereka tidak akan memaksa Messi atau siapa pun yang masih dalam perawatan Medis untuk tampil dengan keadaan tidak 100 persen.

Saat ini Barcelona berada di posisi ketiga klasemen Grup F dengan lima poin. Mereka hanya kalah rekor pertemuan dengan Rubin Kazan di tempat kedua dan berselisih satu angka dari Inter Milan di puncak klasemen. (GL)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com