Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas U22 Indonesia Vs Lebanon 1-0: Beckham Putra Cetak Gol, Penonton Bergemuruh

Kompas.com - 16/04/2023, 20:52 WIB
Ahmad Zilky,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Timnas U22 Indonesia berhasil memimpin 1-0 atas Lebanon berkat kontribusi Beckham Putra.

Laga timnas U22 Indonesia vs Lebanon berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, pada Minggu (16/4/2023) malam WIB.

Semuanya bermula dari umpan jauh Rizky Ridho. Operan pemain Persebaya Surabaya itu lalu mengenai punggung Hokky Caraka.

Seusai mengenai punggung Hokky, si kulit bulat bergerak ke arah Beckham Putra.

Baca juga: Line Up Timnas U22 Indonesia Vs Lebanon, Hokky dan Ronaldo Starter

Dalam momen itu, kiper Lebanon, Hadi Kanj meninggalkan gawang. Ia bermaksud untuk mencegah Beckham Putra mencetak gol.

Namun, Beckham Putra cerdik. Ia dapat lolos dan mendapatkan kesempatan untuk menjebol gawang Lebanon pada menit ke-5.

Saat Beckham Putra berhasil mencetak gol, penonton yang ada di Staadion GBK bergemuruh gembira menyambut keunggulan 1-0 timnas U22 Indonesia atas Lebanon.

Susunan pemain timnas U22 Indonesia vs Lebanon

Indonesia: 1-Adi Satryo (GK); 28-Alfeandra Dewangga, 3-Fajar Fathurrahman, 23-Salman Alfarid, 5-Rizky Ridho; 10-Beckham Putra, 6-David Maulana, 8-Mohammad Kanu, 24-Rifky Dwi Septiawan; 18-Hokky Caraka, 7-Ronaldo Kwateh.

Pelatih: Indra Sjafri.

Lebanon: 1-Hadi Kanj (GK); 20-Abdul Razzak, 4-Alex Al Ratel, 6-Maxime Aoun, 5-Mohamad Al Mahdi; 7-Ali Shaitou, 22-Mohammad Ghamlouch, 15-Samuel Harb; 13-Alaa Ezzo, 16-Ali Kassas, 9-Mohamad Sadek.

Pelatih: Miguel Moreira.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Liga Inggris
Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Liga Italia
Faisal Halim Jalani Operasi Ketiga, Kondisi Membaik, Bisa Jalan Sendiri

Faisal Halim Jalani Operasi Ketiga, Kondisi Membaik, Bisa Jalan Sendiri

Internasional
Aji Santoso: Respek, Timnas U23 Indonesia Berjuang dengan Segala Upaya

Aji Santoso: Respek, Timnas U23 Indonesia Berjuang dengan Segala Upaya

Timnas Indonesia
Prediksi Skor Man United Vs Arsenal, The Gunners Pesta di Old Trafford

Prediksi Skor Man United Vs Arsenal, The Gunners Pesta di Old Trafford

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com