Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Bandung Kalah: Cerawat Menyala, Suporter Masuk Lapangan, Tak Belajar dari Kanjuruhan

Kompas.com - 16/04/2023, 18:00 WIB
Ahmad Zilky,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Suasana Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) tampak mencekam seusai Persib Bandung dibekuk Persikabo 1973.

Persib Bandung menelan kekalahan 1-4 dari Persikabo 1973 dalam pekan ke-34 Liga 1, kompetisi tertinggi Liga Indonesia 2022-2023.

Laga Persib vs Persikabo dalam jadwal Liga 1 berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) pada Sabtu (15/4/2023) malam WIB.

Gawang Persib Bandung dirobek Persikabo empat kali melalui aksi Lucas Gama Moreira (41’), Lucky Oktavianto (60’), Silvio Rodrigues Pereira Junior (62’), dan Pedro Henrique (83’).

Di lain sisi, satu-satunya gol Persib Bandung ke gawang Persikabo dikemas oleh David da Silva pada menit ke-71.

Kekalahan dari Persikabo dalam pertandingan terakhir Liga 1 2022-2023 memicu kekecewaan dari suporter Persib Bandung.

Baca juga: Persib Tutup Musim dengan Kalah di Kandang: Suporter Nyalakan Flare dan Masuk Lapangan

Menurut laporan Tribun Jabar, cerawat-cerawat dinyalakan saat pertandingan yang mempertemukan Persib Bandung vs Persikabo memasuki masa perpanjangan waktu.

Selepas cerawat menyala di Stadion GBLA, para pemain Persikabo 1973 mulai melemparkan protes kepada wasit.

Pasalnya, asap dari cerawat yang dinyalakan oknum bobotoh sangat menganggu pernapasan para pemain Persikabo 1973.

Beberapa menit kemudian, seluruh penjuru tribune penonton Stadion GBLA langsung ikut menyalakan cerawat.

Baca juga: Persib Jatuhkan Sanksi Berat untuk Oknum Suporter yang Nyalakan Flare

Akibatnya, seluruh area di dalam Stadion GBLA ditutupi asap lebat sehingga jarak pandang terbatas.

Tak sampai di situ, banyak oknum suporter Persib turun dari tempat duduk, mencoba menginvasi lapangan, dan membuat steward yang bertugas kewalahan untuk menangani.

Luis Milla kecewa, lalu singgung Kanjuruhan

Suasana Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) yang diselimuti asap flare usai laga Persib Bandung vs Persikabo 1973, Sabtu (15/4/2023) dalam laga pekan terakhir Liga 1 2022-2023.KOMPAS.com/Adil Nursalam Suasana Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) yang diselimuti asap flare usai laga Persib Bandung vs Persikabo 1973, Sabtu (15/4/2023) dalam laga pekan terakhir Liga 1 2022-2023.

Pelatih Persib Bandung, Luis Milla, mengaku sangat kecewa seusai Maung Bandung kalah dan terjadi aksi oknum suporter menginvasi lapangan Stadion GBLA.

“Untuk suporter, saya sangat sedih karena orang datang ke stadion untuk menonton sepak bola, tidak lebih,” kata Luis Milla.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com