Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Piala Dunia 2022, Potensi Lionel Messi Cetak Sejarah dan Ukir 4 Rekor

Kompas.com - 20/09/2022, 17:40 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kapten timnas Argentina, Lionel Messi, berpotensi mengukir empat rekor sekaligus pada Piala Dunia 2022 Qatar akhir tahun ini.

Piala Dunia 2022 Qatar kemungkinan besar akan menjadi World Cup terakhir Lionel Messi.

Kemungkinan itu tidak lepas dari usia Lionel Messi yang kini sudah menginjak 35 tahun.

Target utama Lionel Messi tentu saja mengantar timnas Argentina meraih gelar juara Piala Dunia 2022 Qatar.

Jika berhasil mewujudkan target tersebut, pencapaian Lionel Messi sebagai seorang pesepak bola bisa dikatakan sempurna.

Bagaimana tidak, Messi sudah mendapatkan seluruh gelar juara yang bisa dia raih di level klub mulai dari Liga Champions, Piala Super Eropa, hingga Piala Dunia Antarklub.

Baca juga: Jadwal Argentina Vs Honduras, Pemanasan Messi dkk Sebelum Piala Dunia 2022

Pemain berjuluk La Pulga itu juga sudah pernah meraih gelar pemain terbaik FIFA, UEFA, hingga Ballon d'Or.

Di level internasional, Lionel Messi sudah mengantar timnas Argentina menjadi juara Copa America 2021 dan Olimpiade 2008.

Jika berhasil meraih trofi emas Piala Dunia 2022 Qatar, Messi juga dipastikan akan lepas dari bayang-bayang legenda timnas Argentina, Diego Armando Maradona.

Messi sampai saat ini masih sering dibandingkan dengan Diego Maradona karena belum mampu membawa timnas Argentina menjadi juara Piala Dunia.

Terlepas dari target juara, Messi berpotensi mengukir empat rekor sekaligus pada Piala Dunia Qatar 2022.

Berikut adalah empat rekor tersebut:

1. Pemain Argentina Pertama yang Tampil di Lima Edisi Piala Dunia

Lionel Messi sejauh ini sudah pernah bermain pada empat edisi Piala Dunia.

Dengan demikian, Messi hanya butuh satu pertandingan lagi untuk menjadi pemain Argentina pertama yang pernah tampil pada lima edisi Piala Dunia.

Jika berhasil mengukir rekor tersebut akhir tahun ini, Messi juga akan masuk dalam daftar pemain yang telah memainkan Piala Dunia paling banyak.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com