Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Final Playoff Piala Dunia 2022: Italia Terhenti, Portugal Vs Makedonia Utara

Kompas.com - 25/03/2022, 06:41 WIB
Ahmad Zilky,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Rangkaian pertandingan semifinal playoff Piala Dunia 2022 Zona Eropa telah rampung digelar pada Jumat (25/3/2022) dini hari WIB.

Berdasarkan hasil playoff Piala Dunia hari ini, Portugal, Wales, Swedia, dan Makedonia Utara merupakan tim yang berhasil memenangi pertandingan dan berhak lolos ke babak final.

Adapun Polandia lolos ke final playoff Piala Dunia setelah Rusia dilarang oleh FIFA dan UEFA untuk bertanding di kompetisi yang berada dalam naungan mereka.

Baca juga: Italia Vs Makedonia Utara: Gol Menit Akhir Hancurkan Harapan Azzuri Tampil di Piala Dunia 2022

Kembali ke hasil laga, Portugal besutan Fernando Santos sukses memetik kemenangan atas Turki melalui skor 3-1 di Estadio do Dragao.

Tiga gol kemenangan Portugal atas Turki merupakan hasil dari kontribusi Otavio pada menit ke-15, Diogo Jota (42’), dan Matheus Nunes (90+4’).

Turki cuma berhasil mencuri satu gol dari Portugal melalui Burak Yilmaz saat laga memasuki menit ke-65.

Baca juga: Wales Vs Austria: Gareth Bale Cetak Brace, The Dragons Buka Asa ke Piala Dunia 2022

Dengan kemenangan ini, Portugal bakal bertanding melawan Makedonia Utara di final playoff Piala Dunia 2022 path atau jalur C.

Adapun Makedonia Utara lolos ke playoff Piala Dunia setelah menumbangkan Italia dengan skor tipis 1-0.

Di laga lain, Wales memenangi pertandingan melawan Austria dengan skor tipis 2-1.

Meski menang, Wales belum mendapatkan lawan karena pertandingan Skotlandia vs Ukraina masih ditunda.

Baca juga: Portugal Vs Turki: Menang 3-1, Ronaldo dkk Selangkah Menuju Piala Dunia 2022!

Pertandingan tersebut ditunda lantaran situasi di Ukraina yang belum kondusif akibat invasi  Rusia.

Sementara itu, Swedia akan bertanding melawan Polandia di final playoff Piala Dunia 2022 path B.

Kepastian itu didapat seusai Swedia menang tipis 1-0 atas Replubik Ceko.

Jadwal final playoff Piala Dunia 2022:

Rabu (30/3/2022):

Final path A

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com