Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Argentina Vs Brasil: Lionel Messi dkk Tak Mampu Menang

Kompas.com - 17/11/2021, 08:40 WIB
Ahmad Zilky,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pertandingan antara Argentina melawan Brasil dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Amerika Selatan atau Conmebol berakhir dengan skor imbang 0-0.

Adapun pertandingan ini dihelat di San Juan Del Bicentenario, Argentina, pada Rabu (17/11/2021).

Dengan hasil imbang ini, kedua tim harus puas berbagi poin setelah tidak mampu memecah kebuntuan.

Meskipun demikian, hasil ini membuat Argentina dan Brasil menjadi tim yang tidak mengalami kekalahan pada Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Amerika Selatan.

Saat ini Brasil berada di puncak klasemen dengan perolehan 35 poin. Sementara itu, Messi dan kolega di urutan berikutnya dengan mengantongi 29 poin.

Ulasan pertandingan Argentina vs Brasil

Babak pertama dimulai selepas wasit yang memimpin jalannya laga ini, Andres Cunha meniup peluitnya.

Pemain Argentina, Rodrigo De Paul, mengirim umpan ke dalam kotak penalti, tetapi upayanya mampu digagalkan.

Vinicius Junior mendapat kesempatan selepas ia menerima umpan pendek dari rekan setimnya.

Baca juga: Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Conmebol, Argentina Vs Brasil

Ia berusaha untuk memperdayai penjaga gawang Brasil, Alisson, dengan melakukan sebuah tembakan.

Namun sayang, bola hasil tendangannya masih melebar tipis ke tiang kanan gawang.

Matheus Cunha pada menit ke-19 berusaha melakukan tendangan spekulasi dari luar kotak penalti Argentina.

Usahanya untuk membuka keunggulan tidak maksimal selepas bola sepakannya melenceng jauh di atas mistar gawang.

Brasil terus menggulirkan bola di lapangan, tetapi lini pertahanan Argentina masih sulit untuk ditembus anak asuh Tite.

Hingga menit ke-29, Argentina masih unggul penguasaan bola dengan persentase 58 persen berbanding 42 persen.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentan Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentan Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Badminton
Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Liga Indonesia
Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Liga Inggris
Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com