Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sekarang, Ada Naga di Sevilla

Kompas.com - 10/08/2021, 15:50 WIB
Josephus Primus

Penulis

SEVILLA, KOMPAS.com - Menjelang pembukaan Liga Spanyol atau La Liga musim 2021-2022, klub Sevilla membenahi kemitraan dengan sponsor Naga.

Kerja sama ini menggantikan sponsor sebelumnya, Marathonbet.

Diperkirakan, per musim, klub Sevilla akan mendapatkan dana hingga 5,5 juta euro atau sekitar 6,5 juta dollar AS.

Baca juga: Hasil Real Madrid Vs Sevilla - Main Seri, Los Blancos Gagal ke Puncak

Naga adalah perusahaan finansial elektronik.

Pemain Sevilla, Luuk de JongDok. La Liga Pemain Sevilla, Luuk de Jong

"Naga menjadi mitra global kami," kata pernyataan manajemen Sevilla.

Sementara, dengan Marathonbet, setiap tahunnya pundi-pundi Sevilla terisi uang 5,9 juta dollar AS.

Naga, dalam kerja sama itu akan menyediakan layanan dan konten eksklusif bagi Sevilla.

Sevilla FC mendapatkan Javier Hernandez pada hari terakhir bursa transfer musim panas Liga Spanyol, 2 September 2019. TWITTER.com/SEVILLAFC Sevilla FC mendapatkan Javier Hernandez pada hari terakhir bursa transfer musim panas Liga Spanyol, 2 September 2019.

"Kami akan memberikan keuntungan bagi Sevilla dan Sevilla akan menjadikan kami merek mendunia," kata Ketua Eksekutif Naga, Benjamin Bilski.

Para penggawa Sevilla akan mengenakan jersey bertuliskan Naga pada laga pembuka La Liga, Minggu (15/8/2021).

Pada laga pembuka itu, Sevilla akan menjamu tamunya, Rayo Valecano.

Estadio de la cartuja, Seville, SpainDesignboom.com Estadio de la cartuja, Seville, Spain

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com