Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perjalanan Timnas Italia ke Final Euro 2020, Rekor 33 Laga Tanpa Kalah

Kompas.com - 10/07/2021, 10:00 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber UEFA

KOMPAS.com - Timnas Italia dijadwalkan bentrok dengan timnas Inggris pada final Euro 2020 atau Piala Eropa 2020.

Laga Italia vs Inggris akan dihelat di Stadion Wembley, London, Inggris, pada Minggu (12/7/2021) dini hari WIB.

Gli Azzurri, julukan timnas Italia, akan menghadapi final Euro 2020 dengan modal tidak terkalahkan dalam 33 pertandingan terakhir.

Rincian dari rekor unbeaten timnas Italia itu adalah 28 kemenangan dan lima hasil imbang.

Baca juga: 3 Alasan Italia Bisa Kalahkan Inggris pada Final Euro 2020

Tim terakhir yang berhasil mengalahkan timnas Italia asuhan Roberto Mancini adalah timnas Portugal hampir tiga tahun lalu.

Momen itu terjadi tiga tahun lalu tepatnya 10 September 2018 pada fase grup UEFA Nations League dengan skor akhir 0-1.

Pada Euro 2020, timnas Italia tergabung di Grup A bersama Turki, Swiss, dan Wales.

Timnas Italia asuhan Roberto Mancini sukses menjadi juara Grup A Euro 2020 setelah menyapu bersih tiga laga dengan kemenangan.

Penampilan timnas Italia semakin terlihat sempurna karena pada tiga laga Grup A Euro 2020 sukses mencetak tujuh gol dan tidak kebobolan.

Berlanjut ke babak 16 besar Euro 2020, Lorenzo Insigne dkk berhadapan dengan runner up Grup C, timnas Austria.

Timnas Italia saat itu harus berjuang sampai extra time untuk bisa mengalahkan timnas Austria asuhan Franco Foda dengan skor tipis 2-1.

Baca juga: Final Euro 2020, Bonucci: Wembley Tidak Membuat Timnas Italia Takut!

Meski berhasil melaju ke perempat final Euro 2020, timnas Italia harus rela rekor sembilan kemenangan beruntun tanpa kebobolan mereka berakhir di tangan Austria.

Pada perempat final Euro 2020, timnas Italia harus berhadapan dengan tim peringkat satu FIFA, timnas Belgia.

Timnas Italia lagi-lagi berhasil menunjukkan kualitasnya dengan menumbangkan kemenangan 2-1 atas generasi emas Belgia.

Pada semifinal Euro 2020, kekuatan timnas Italia sangat diuji ketika menghadapi timnas Spanyol.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com