Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Atletico Vs Barcelona, Misi Griezmann Akhiri Paceklik Gol

Kompas.com - 20/11/2020, 20:40 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Antoine Griezmann bakal menjadi sorotan saat Barcelona bertandang ke markas Atletico Madrid pada akhir pekan ini.

Duel Atletico vs Barcelona merupakan rangkaian jornada ke-10 La Liga atau kompetisi tertinggi Liga Spanyol.

Laga Atletico vs Barcelona ini akan digelar di Stadion Wanda Metropolitano pada Sabtu (21/11/2020) waktu setempat atau Minggu (22/11/2020) dini hari WIB.

Melansir dari Mundo Deportivo, jelang laga tersebut, penyerang Barcelona, Antoine Griezmann, bakal menjadi sorotan.

Griezmann menjadi sorotan karena ia akan menghadapi mantan klubnya.

Baca juga: Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-10, Real Madrid dan Barcelona Hadapi Laga Sulit

Atletico Madrid adalah klub Griezmann selama lima tahun sebelum bergabung ke Barcelona pada bursa transfer musim panas 2019.

Griezmann tercatat belum mencetak gol dalam 10 laga saat menghadapi Atletico Madrid,

Pemain yang kini berusia 29 tahun itu belum pernah mencetak gol dalam 10 pertandingan sebagai pemain untuk Real Sociedad (8 laga) dan Barcelona (2 laga).

Tercatat ia hanya menyumbangkan dua assist dari 10 laga tersebut, sebagaimana dihimpun dari data Transfermarkt.

Baca juga: Daftar Top Skor Liga Spanyol, Mikel Oyarzabal di Puncak, Lionel Messi?

Pada laga terakhir kontra Atletico Madrid di pertemuan kedua La Liga 2019-2020, Griezmann hanya bermain satu menit untuk Barcelona dalam hasil imbang 2-2.

Menjelang laga tersebut, tentu saja ini menjadi kesempatan Griezmann untuk mengakhiri paceklik gol melawan mantan klubnya itu.

Saat ini, Griezmann telah mencetak dua gol beruntun di Liga Spanyol saat Barcelona menghadapi Deportivo Alaves (1-1) dan Real Betis (5-2).

Adapun Barcelona kini masih tertahan di peringkat kedelapan klasemen dengan raihan 11 poin dari tujuh laga.

Skuad asuhan Ronald Koeman itu tertinggal tiga poin dari Granada yang berada di peringkat kelima.

Mereka berpeluang merebut posisi itu jika berhasil mencuri poin dari markas Atletico Madrid.

Baca juga: Atletico Vs Barcelona, Messi dkk Ancam Los Rojiblancos dengan Rekor Memukau

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com