Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rashford Mundur, Pemain Incaran MU Masuk Skuad Timnas Inggris untuk Pertama Kalinya

Kompas.com - 31/08/2020, 21:29 WIB
Nirmala Maulana Achmad

Penulis

KOMPAS.com - Pemain incaran Manchester United, Jack Grealish, mendapat panggilan dari pelatih Gareth Southgate untuk masuk skuad timnas Inggris menjelang laga UEFA Nations League.

Ini merupakan panggilan pertama bagi gelandang Aston Villa tersebut untuk timnas senior.

Sebelumnya, Grealish sempat beberapa kali masuk skuad timnas U21 Inggris.

Nama Jack Grealish dimasukkan setelah dua pemain, yakni Marcus Rahsford (Man United) dan Harry Winks (Tottenham), mengundurkan diri.

Baca juga: Mason Greenwood Diklaim Pelapis Tepat buat Hary Kane di Timnas Inggris

Terdekat, Inggris akan berhadapan dengan Islandia dan Denmark pada ajang UEFA Nations League.

Laga versus Islandia akan digelar di Reykjavik, 5 September mendatang.

Sementara partai melawan Denmark dihelat di Copenhagen tiga hari setelahnya.

Berikut skuad terbaru timnas Inggris untuk laga melawan Islandia dan Denmark:

Tammy Abraham (Chelsea), Trent Alexander-Arnold (Liverpool), Conor Coady (Wolverhampton Wanderers), Eric Dier (Tottenham Hotspur), Phil Foden (Manchester City), Joe Gomez (Liverpool), Jack Grealish (Aston Villa), Mason Greenwood (Manchester United), Dean Henderson (Manchester United), Danny Ings (Southampton), Harry Kane (Tottenham Hotspur), Michael Keane (Everton), Ainsley Maitland-Niles (Arsenal), Tyrone Mings (Aston Villa), Mason Mount (Chelsea), Kalvin Phillips (Leeds United), Jordan Pickford (Everton), Nick Pope (Burnley), Declan Rice (West Ham United), Jadon Sancho (Borussia Dortmund), Raheem Sterling (Manchester City), Kieran Trippier (Atletico Madrid), Kyle Walker (Manchester City), James Ward-Prowse (Southampton)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Liga Spanyol
Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Badminton
Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Liga Indonesia
Greysia Polii Bangga Tim Uber 2024, Angkat Perempuan Indonesia

Greysia Polii Bangga Tim Uber 2024, Angkat Perempuan Indonesia

Badminton
Bangga Bisa Tampil di Final, Siti/Ribka Akui Keunggulan Ganda China

Bangga Bisa Tampil di Final, Siti/Ribka Akui Keunggulan Ganda China

Badminton
Hasil Final Piala Uber 2024: Ester Kalah, Indonesia Runner-up

Hasil Final Piala Uber 2024: Ester Kalah, Indonesia Runner-up

Badminton
Cetak Sejarah, Girona akan Main di Liga Champions untuk Pertama Kali

Cetak Sejarah, Girona akan Main di Liga Champions untuk Pertama Kali

Liga Spanyol
Top Skor Liga Inggris: Cetak Quattrick, Haaland Teratas dengan 25 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cetak Quattrick, Haaland Teratas dengan 25 Gol

Liga Inggris
Inter Miami Vs NYRB: Messi 5 Assist dan Menggila, Pecahkan 2 Rekor MLS

Inter Miami Vs NYRB: Messi 5 Assist dan Menggila, Pecahkan 2 Rekor MLS

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com