Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Spanyol Sevilla vs Valladolid, Kedua Tim Berbagi Angka

Kompas.com - 27/06/2020, 08:04 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sevilla harus puas berbagi angka dengan Real Valladolid pada partai lanjutan jornada ke-32, La Liga, kasta tertinggi Liga Spanyol.

Duel Sevilla vs Valladolid yang berlangsung di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Sabtu (27/6/2020) dini hari WIB, berakhir dengan skor 1-1.

Gol tuan rumah Sevilla dicetak oleh Lucas Ocampos pada menit ke-83 melalui tendangan 12 pas.

Sementara gol Real Valladolid dicetak Kiko pada menit ke-25.

Baca juga: Link Live Streaming Sevilla Vs Valladolid, Los Nervionenses Berpeluang Geser Posisi Atletico Madrid

Hasil imbang ini membuat Sevilla gagal menggeser posisi Atletico Madrid yang berada di peringkat ketiga. Skuad arahan Lopetegui masih tertahan di peringkat keempat dengan 54 poin.

Sementara Real Valladolid naik satu peringkat ke posisi 14 dengan 35 poin.

Ulasan pertandingan Sevilla vs Valladolid

Sevilla lebih mendominasi di babak pertama ini dengan menguasai bola sebanyak 71 persen. Sementara itu, Real Valladolid hanya mencatatkan 29 persen penguasaan bola.

Namun, serangan yang dilancarkan oleh kedua tim sama-sama intens.

Tim tuan rumah, Sevilla tercatat tujuh kali melesatkan tembakan, dengan dua di antaranya tepat mengarah ke gawang Valladolid.

Sementara itu, tim tamu melesatkan enam tembakan, dengan dua di antaranya tepat sasaran.

Meski Valladolid kalah dalam penguasaan bola, mereka berhasil membuka keunggulan terlebih dahulu pada 25 menit pertama pertandingan.

Kiko tampil sebagai pembuka keunggulan Real Valladolid setelah menjebol gawang Sevilla dengan memanfaatkan umpan dari Michel Herrero.

Hingga babak pertama usai, tidak ada gol tambahan tercipta. Real Valladolid untuk sementara unggul 1-0 atas Sevilla.

Memasuki babak kedua, Sevilla kembali tampil menguasai jalannya pertandingan, beberapa peluang berbahaya pun tercipta.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com