5 Hal Menarik dari Kemenangan Besar Dortmund atas Schalke

Kompas.com - 16/05/2020, 22:37 WIB
Nirmala Maulana Achmad

Penulis

KOMPAS.comRevierderby antara Borussia Dortmund dan Schalke 04 telah membuka pekan ke-26 Bundesliga 2019-2020.

Partai Borussia Dortmund vs Schalke 04 juga menandai kembalinya Bundesliga - kasta tertinggi Liga Jerman - setelah masa penangguhan akibat pandemi virus corona.

Dihelat di Signal Iduna Park, Sabtu (16/5/2020), laga Dortmund vs Schalke berakhir dengan skor 4-0 untuk kemenangan besar tuan rumah.

Baca juga: Borussia Dortmund Vs Schalke 04, Die Borussen Akhiri Rekor Buruk di Revierderby

Empat gol Dortmund dicetak oleh Erling Haaland (29'), Raphel Guerreiro (45', 63'), dan Thorgan Hazard (48').

Kemenangan ini membawa Dortmund menempel ketat Bayern Muenchen di puncak klasemen Bundesliga. Kedua tim kini berselisih satu poin.

Berikut lima hal menarik dari kemenangan telak Dortmund atas Schalke pada Revierderby edisi ke-180:

1. Laga sempurna Raphael Guerreiro

Sinar Raphael Guerreiro lebih terang ketimbang Erling Haaland pada laga Dortmund vs Schalke.

Untuk pertama kalinya, gelandang asal Portugal itu mencetak dua gol dalam satu pertandingan Bundesliga saat berbaju Dortmund.

Selain itu, Guerreiro terlihat piawai memainkan peran ganda (bertahan sekaligus menyerang) pada pertandingan Revierderby tadi.

Ia mencatatkan 5 tekel dan 4 tendangan. Jumlah itu terbanyak di antara pemain lain.

2. Haaland spesialis laga debut

Erling Haaland semakin menahbiskan dirinya sebagai pemain spesialis debut.

Satu golnya ke gawang Schalke membuat dirinya sukses mencetak gol debut pada Revierderby pertamanya.

3. Lima pergantian pemain sudah mulai diterapkan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com